MENINGKATKAN MUTU INPUT PENDIDIKAN MELALUI PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN PELIBATAN MASYARAKAT LOKAL PADA LEMBAGA PESANTREN DAN MADRASAH DI PERBATASAN INDONESIA-MALAYSIA KECAMATAN SEKAYAM DAN ENTIKONG

Sukino Sukino, Rahmap Rahmap, Eka Mardiani

Abstract


Pengabdian kepada Masyarakat Berbasis Pesantren dan Madrasah ini dilandasi oleh permasalahan input pendidikan dari usur pendidik yang belum maksimal dalam menjankan tugas sebagi guru profesional di madrasah. Beberrapa masalah ditemukan, pertama guru belum memahami konsep dan bentuk desain pembelajaran abad 21 secara jelas, karakteristik pembelajaran abad 21, dan bentuk penilaian berbasis HOTS, kedua guru masih banyak yang mengalami kesulitan dalam menulis karya ilmiah karena belum banyak pengetahuan dan pengalaman menulis, ketiga selama lima tahun terakhir guru tidak mendapatkan kesempatan mengikuti pelatihan pengembangan kompetensi pedagogik dan profesional. Oleh karena itu, tujuan dari pengabdian ini adalah melatih para guru madrasah di perbatasan Indonesia-Malaysia kecamatan Sekayam dan Entikong dalam mendesain pembelajaran berorientasi pada keterampilan abad 21, dan penulisan karya ilmiah yang layak dipublikasi di jurnal. Dengan pelatihan ini diharapkan guru dapat meningkatkan mutu proses dan hasil belajar pada siswa. Melalui pelatihan karya tulis ilmiah guru dapat meningkatkan karir dan menjadi guru profesional yang mampu bersaing secara kompetitif. Pengabdian dilakukan dengan pendekatan Asset Based Community Development (ABCD) melalui lima tahapan yang terstruktur, yakni define, discovery, dream, design, dan delivery destiny. Luaran pengabdian ini adalah guru memiliki pengetahuan baru tentang desain pembelajaran abad 21, guru mampu menyusun rencana Praktik Pembelajaran secara benar, dan guru dapat menyusun soal HOTS. Selanjutnya luaran kegiatan tahap dua memberikan pengetahuan tentang penulisan karya ilmiah, mengetahui sistem sitasi menggunakan aplikasi mendeley, mampu melakukan submission artikel di jurnal online. Secara kualitas kegiatan telah memberikan layanan yang baik dan secara kuantitas seluruh rangkaian kegiatan pengabdian dinyatakan baik sekali atau puas oleh 25 peserta atau 100%. Temuan akhir bahwa masih banyak asset mitra pengabdian di pesantren dan madrasah perbatasan yang belum teraktualisasikan karena minimnya dukungan dari lembaga lain di kabupaten Sanggau.

Keywords


Improving, input quality, technology, community involvement, madrasah, entikong

References


Al-Kautsari, Mirza Maulana. 2019. “Asset-Based Community Development : Strategi Pengembangan Masyarakat.” Empower: Jurnal Pengembangan Masyarakat Islam 4(2):259. doi: 10.24235/EMPOWER.V4I2.4572.

Andrian, Yusuf, and Rusman Rusman. 2019. “Implementasi Pembelajaran Abad 21 Dalam Kurikulum 2013.” Jurnal Penelitian Ilmu Pendidikan 12(1). doi: 10.21831/jpipfip.v12i1.20116.

Anwar, Khoirul. 2018. “Peran Sistem Penjaminan Mutu Pendidikan Dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan Di Madrasah.” TA’DIBUNA: Jurnal Pendidikan Agama Islam 1(1):41. doi: 10.30659/JPAI.1.1.41-56.

Baroya, E. P. I. Hifmi. 2018. “Strategi Pembelajaran Abad 21 - Lpmp Jogja.” Jurnal Lembaga Penjaminan Mutu Pendidikan Prov. DIYogyakarta I(01).

Budhyani, I. Dewa Ayu Made, and Made Diah Angendari. 2021. “Kesulitan Dalam Menulis Karya Ilmiah.” Mimbar Ilmu 26(3). doi: 10.23887/mi.v26i3.40678.

Burhan, and Sauga. 2017. “Peranan Guru Terhadap Mutu Pendidikan.” Visipena Journal 8(1):59–69. doi: 10.46244/visipena.v8i1.377.

Direktorat Jenderal Pendidikan Agaman Islam. 2019. “Modul Pedagogik Pembelajaran Abad 21.” Kementerian Agama Republik Indonesia.

Fitria, Nila, and Fidesrinur Fidesrinur. 2021. “Pelatihan Peningkatan Strategi Pembelajaran Berbasis Kurikulum 2013.” Jurnal Pemberdayaan Masyarakat Universitas Al Azhar Indonesia 3(1):41. doi: 10.36722/JPM.V3I1.501.

Izza, Ismatul. 2018. “Aktualisasi Manajemen Peningkatan Mutu Berbasis Madrasah.” At- Ta’lim : Jurnal Pendidikan 4(2):140–59. doi: 10.36835/ATTALIM.V4I2.59.

Karimah, Khilda Indriati, and Ida Rosyidah. 2019. “Manejemen Peningkatan Mutu Madrasah.” Jurnal Isema : Islamic Educational Management 1(2). doi: 10.15575/ISEMA.V1I2.4988.

Magister Manajemen Pendidikan Islam, Program, Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan, and Uin Sunan Kalijaga Yogyakarta. 2018. Politik Dan Dinamika Kebijakan Perubahan Kurikulum Pendidikan Di Indonesia Hingga Masa Reformasi Maimuna Ritonga. Vol. 5.

Maulana, Agung, Dian Dian, and Jaja Jahari. 2020. “Implementasi Manajemen Mutu Pendidikan Di Madrasah Swasta.” AL MA’ARIEF : Jurnal Pendidikan Sosial Dan Budaya 1(2):134–41. doi: 10.35905/ALMAARIEF.V1I2.1109.

Mubarak, Faisal. 2004. Faktor Dan Indikator Mutu Pendidikan Islam. Vol. 1.

Nahdi, Dede Salim, Dadang Sudirno, Mohamad Gilar Jatisunda, Ujiati Cahyaningsih, and Vici Suciawati. 2022. “Pelatihan Penulisan Karya Ilmiah Berstandar Jurnal Elektronik Terakreditasi Bagi Guru Di Kabupaten Majalengka.” Jurnal Dharma Bhakti Ekuitas 6(2). doi: 10.52250/p3m.v6i2.412.

Priyanti, Rivolan. 2019. “Pembelajaran Inovatif Abad 21.” Prosiding Seminar Nasional Teknologi Pendidikan Pascasarjana UNIMED.

Ratna Puspitasari. 2016. “Latar Belakang Permasalahan Dalam Penelitian.”

Rina Hayati. 2019. “Latar Belakang. Penelitian Ilmiah.” Penelitianilmiah.Com.

Rosnaeni, Rosnaeni. 2021. “Karakteristik Dan Asesmen Pembelajaran Abad 21.” Jurnal Basicedu 5(5). doi: 10.31004/basicedu.v5i5.1548.

Sadikin, A., A. Johari, J. Siburian, … E. J. Wicaksana Jurnal, and undefined. 2021. “Pelatihan Mendeley Untuk Menunjang Karya Ilmiah Guru-Guru SMAN Titian Teras H. Abdurrahman Sayoeti.” Journal.Uhamka.Ac.Id 10(01):1–7. doi: 10.22236/solma.v10i1.5441.

Tisnelly, Tisnelly, Mahyudin Ritonga, and Aguswan Rasyid. 2020. “Kompetensi Guru Pendidikan Agama Islam Madrasah Ibtidaiyah Negeri I Pasaman Barat Pasca Sertifikasi.” Ruhama : Islamic Education Journal 3(1). doi: 10.31869/ruhama.v3i1.1940.

Tohidin, D., A. Alimuddin Jurnal Dharma Pendidikan dan, and undefined. 2021. “Pelatihan Penulisan Karya Ilmiah, Penelitian Tindakan Kelas, Dan Penggunaan Mendeley Kepada Kelompok Guru-Guru Penjasorkes Di Kecamatan Siberut Selatan.” Ejournal.Unib.Ac.Id 1(1):26–36.

Wildan, Wildan. 2019. “Peningkatan Kompetensi Profesional Guru Melalui Metode Pendampingan.” Transformasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat 15(1). doi: 10.20414/transformasi.v15i1.1024.




DOI: http://dx.doi.org/10.25157/ag.v5i1.10094

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

____________________________________________________________________________________

Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM)

Universitas Galuh

Jl. Arya Janggala No. 11 Ciamis 46274

Telepon: (0265) 775295, Fax: (0265) 776787

Email: abdimasgaluh@gmail.com

 

Abdimas Galuh: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat is licensed under a Creative Commons Atribution ShareAlike 4.0 Internasional License

____________________________________________________________________________

Abdimas Galuh: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat diindeks oleh: