Peningkatan Keterampilan Ibu Melalui Pendampingan Tentang Praktik Pemberian Makan pada Balita dalam Upaya Pencegahan Stunting

Tita Rohita, Reni Hertini, Arief Khoerul Umah, Siti Rohimah

Abstract


Permasalahan gizi dan kesehatan pada balita masih banyak yang berstatus gizi pendek dan gizi kurus. Oleh karena itu perlu dilakukan kegiatan pengabdian kepada masyarakat berupa kegiatan edukasi dan praktik pemberian makan yang baik untuk peningkatan pengetahuan dan perilaku ibu dalam pemberian makan yang baik pada balita. Solusi yang dilakukan dalam kegiatan pengabdian kepada masyarakat berupa memberikan edukasi dan praktik pemberian makan kepada orang tua balita tepatnya ibu-ibu yang datang berkunjung ke Posyandu. Tujuan kegiatan pengabdian adalah untuk menambah pengetahuan orang tua balita mengenai praktik pemberian makan yang bergizi serta keterampilan yang baik sehingga diharapkan perilaku makan yang baik juga meningkat serta dapat meningkatkan status kesehatan dan gizi balita. Pelaksanaan pelatihan dan penyuluhan tentang peningkatan pengetahuan dan keterampilan ibu melalui pendampingan tentang praktik pemberian makan pada balita dalam upaya pencegahan stunting melaui media lembar balik serta olahan makanan nugget ikan. Hasil kegiatan pendampingan dapat diketahui bahwa terdapat peningkatan keterampilan ibu terkait materi yang diberikan saat melakukan kegiatan pre-test dan post-test. Edukasi gizi menggunakan media audiovisual dan konvensional yaitu leaflet dan flipchart yang sama-sama memiliki peningkatan pengetahuan dan keterampilan ibu mengenai gizi anak Manfaat kegiatan ini adalah agar orang tua terutama ibu balita mengetahui pentingnya praktik pemberian makan yang baik dan mencegah terjadinya permasalahan gizi pada balita sehingga balita tumbuh dan berkembang dengan sehat

Keywords


: Pengetahuan, Edukasi, Praktik Pemberian Makan, Balita, Stunting

References


Afifah, C.A.N. and Ruhana, S. (2021) ‘Developing Nutrition Leaflets and Pocketbook: Improving Mother’s Knowledge about Stunting’, 618(Ijcah), pp. 1058–1063. Available at: https://www.atlantis-press.com/article/125967623.pdf.

Andriani, Y. and Pratiwi, D.Y. (2021) ‘Budidaya Pakan Alami Di Himpunan Petani Gurami Soang (Hpgs), Ciamis, Jawa Barat, Indonesia Cultivation of Live Feed in Giant Gourami Soang Farmer Association (Hpgs), Ciamis, West Java, Indonesia Judul Bahasa Inggris’, Journal of Berdaya, 1(1), pp. 23–31.

Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) (2022) Buku Pegangan: Dapur sehat atasi stunting di kampung keluarga (Dashat) Ragam menu sehat dan bergizi. Jakarta: Pendidikan Kependudukan (DITPENDUK) – Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Pelindung.

BKKBN (2022) Jawa Barat jadi provinsi berpengaruh turunkan stunting nasional - ANTARA News.

Bukusuba, J., Kaaya, A.N. and Atukwase, A. (2017) ‘Predictors of Stunting in Children Aged 6 to 59 Months: A Case–Control Study in Southwest Uganda’, Food and Nutrition Bulletin, 38(4), pp. 542–553. Available at: https://doi.org/10.1177/0379572117731666.

Damongilala, L.J. (2021) ‘Kandungan Gizi Pangan Ikan’, Patma Media Grafindo Bandung, pp. 1–60.

Direktorat Departemen Gizi, R.I. (2017) ‘Pedoman Metode Melengkapi Nilai Gizi Bahan Makanan Paada Tabel Komposisi Pangan Indonesia (Imputated and Borrowed Values)’, Kementrian Kesehatan RI, pp. 1–43.

Fenske, N. et al. (2013) ‘Understanding child stunting in India: A comprehensive analysis of socio-economic, nutritional and environmental determinants using additive quantile regression’, PLoS ONE, 8(11). Available at: https://doi.org/10.1371/journal.pone.0078692.

Hardinsyah and Supariasa, I.D.N. (2016) Ilmu Gizi Teori & Aplikasi. Jakarta: EGC. Hehanussa, U.K. and Kurnia, T.S. (2022) ‘Pembuatan Nugget Ikan Sebagai Upaya

Peningkatan Ekonomi Kreatif di Dusun Wainuru Kecamatan Salahutu Kabupaten Maluku Tengah Provinsi Maluku Fish Nugget Processing as an Effort to Improve the Creative Economy in Wainuru Hamlet , Salahutu District , Central Maluku Regency , Maluku’, 2(1), pp. 95–102.

Helmyati, S. (2019) Stunting Permasalahan Dan Penanganannya. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press.

Hidayatullah, M.F., Fitriyah, H. and Utaminingrum, F. (2022) ‘Sistem Klasifikasi Kesegaran Daging Ikan Gurami berdasarkan Warna dan Gas Amonia menggunakan K-Nearest Neighbor (KNN) berbasis Arduino’, Jurnla Pengembangan Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer, 6(2), pp. 824–829.

Hudaya, R. (2021) Hubungan Pengasuhan Keluarga dengan Kejadian Stunting Anak 4-6 Tahun di Sekolah Taman Kanak-Kanak Kabupaten Aceh Tengah. Universitas Sumatera Selatan. Available at: http://repositori.usu.ac.id/handle/123456789/31551.

Kemenkes RI (2018) ‘Hasil Riset Kesehatan Dasar’, Kementrian Kesehatan RI, 53(9), pp.

–1699.

Kementrian Kelautan dan Perikanan (2018) Keputusan Menteri Kelautan dan Perikanan Republik Indonesia RI, Menteri Kelautan dan Perikanan Republik Indonesia. Available at: https://medium.com/@arifwicaksanaa/pengertian-use-case- a7e576e1b6bf.

Kusumawati, E., Rahardjo, S. and Sistiarani, C. (2017) ‘Multilevel Intervention Model To Improve Nutrition Of Moth- Er And Children In Banyumas Regency’, Jurnal Kesehatan Masyarakat, 12(2).

Kustiani, A. and Misa, A. P. (2018) ‘Perubahan Pengetahuan, Sikap, Dan Perilaku Ibu Dalam Pemberian Mp-Asi Anak Usia 6-24 Bulan Pada Intervensi Penyuluhan Gizi Di Lubuk Buaya Kota Padang’, Health Journal, 5, pp. 51–57.

Manggabarani, S., Tanuwijaya, R.R. and Said, I. (2021) ‘Kekurangan Energi Kronik, Pengetahuan, Asupan Makanan Dengan Stunting: Cross - Sectional Study’, Journal of Nursing and Health Science, 1(1), pp. 1–7.

Mbuya, M.N.N. and Humphrey, J.H. (2018) ‘Preventing environmental enteric dysfunction through improved water, sanitation and hygiene: An opportunity for stunting reduction in developing countries’, Maternal and Child Nutrition, 12, pp. 106–120. Available at: https://doi.org/10.1111/mcn.12220.

Mediani, H.S. (2020) ‘Predictors of Stunting Among Children Under Five Year of Age in

Indonesia: A Scoping Review’, Global Journal of Health Science, 12(8), p. 83. Available at: https://doi.org/10.5539/gjhs.v12n8p83.

Misrina and Salmiati (2012) ‘Analisis Penyuluhan Menggunakan Leaflet Terhadap Pengetahuan Ibu Tentang Stunting Pada Balita Di Desa Cot Puuk Kecamatan Gandapura Kabupaten Bireuen’, Journal of Healthcare Technology and Medicine, 7(2), pp. 1–11. Available at: https://jurnal.uui.ac.id/index.php/JHTM/article/view/1581.

Negash, C. et al. (2014) ‘Nutrition education and introduction of broad bean-based complementary food improves knowledge and dietary practices of caregivers and nutritional status of their young children in Hula, Ethiopia’, Food and Nutrition Bulletin, 35(4), pp. 480–486. doi: 10.1177/156482651403500409.

Notoatmodjo, S. (2014) Promosi Kesehatan dan Perilaku Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta.

Olo, A., Mediani, H.S. and Rakhmawat, W. (2020) ‘Hubungan Faktor Air dan Sanitasi dengan Kejadian Stunting pada Balita di Indonesia’, Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(2), pp. 1035–1044. Available at: https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i2.521.

Rabaoarisoa, C.R. et al. (2017) ‘The importance of public health, poverty reduction programs and women’s empowerment in the reduction of child stunting in rural areas of Moramanga and Morondava, Madagascar’, PLoS ONE, 12(10), pp. 1–18. Available at: https://doi.org/10.1371/journal.pone.0186493.

Santoso, S. and Ranti, A.L. (2018) Kesehatan dan gizi. Jakarta.: Rineka Cipta.

Saputri, R.A. and Tumangger, J. (2019) ‘Hulu-Hilir Penanggulangan

Stunting Di Indonesia. JPI: Jurnal of Political Issues, 1-9’.

Tette, E.M.A., Sifah, E.K. and Nartey, E.T. (2015) ‘Factors affecting malnutrition in children and the uptake of interventions to prevent the condition’, BMC Pediatrics, 15(1). Available at: https://doi.org/10.1186/s12887-015-0496-3.

UNICEF (2013) Improving child nutrition, the achievable imperative for global progress.

New York.

Utami, S.N. et al. (2022) ‘The Effect of the Role of the Family in Providing Nutrition for Toddlers with Stunting Family Role in Influencing Nutrition for Stunting Toddlers : Literature Review’, Notokusumo Journal of Nursing (JKN), 10(2).

Wahyuningsih, E. and Handayani, S. (2015) ‘Pengaruh Pelatihan Pemberian Makan Pada Bayi Dan Anak Terhadap Pengetahuan Kader Di Wilayah Puskesmas Klaten Tengah Kabupaten Klaten’, Motorik, 10(21), pp. 55–64.

WHO (2017) stunted growth and development, Geneva World Health Organization. Wirawan, S., Abdi, L. K. and Sulendri, N. K. S. (2018) ‘Penyuluhan dengan Media Audio

Visual dan Konvensional Terhadap Pengetahuan Ibu Aanak Balita’, Jurnal Kesehatan Masyarakat, 10(1), pp. 80–87

Calfee, R.C., & Valencia, R.R. (1991). APA guide to preparing manuscripts for journal publication. Washington, DC: American Psychological Association.




DOI: http://dx.doi.org/10.25157/ag.v6i1.13663

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

____________________________________________________________________________________

Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM)

Universitas Galuh

Jl. Arya Janggala No. 11 Ciamis 46274

Telepon: (0265) 775295, Fax: (0265) 776787

Email: abdimasgaluh@gmail.com

 

Abdimas Galuh: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat is licensed under a Creative Commons Atribution ShareAlike 4.0 Internasional License

____________________________________________________________________________

Abdimas Galuh: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat diindeks oleh: