Pemberdayaan Masyarakat Kelompok Tani dalam Diversifikasi Produk TOGA di Desa Waluran Kecamatan Waluran Kabupaten Sukabumi

Jujun Ratnasari, Gina Nuranti, Aa Juhanda

Abstract


Desa Waluran memiliki potensi hutan yang dapat dimanfaatkan sebagai daerah konservasi tanaman obat. Tanaman obat dari hutan ada yang didomestikasi oleh masyarakat berdasarkan kearifan lokal. Namun, masyarakat masih perlu dibina dan didampingi dalam hal pengolahan TOGA supaya dapat menghasilkan produk-produk turunan TOGA yang bernilai ekonomi. Salah satu TOGA yang didomestikasi adalah tanaman obat lokal Karas Tulang (Chloranthus elatior). Tanaman obat tersebut dapat dikembangkan produknya menjadi beberapa olahan. Pengabdian ini bertujuan untuk mendampingi dan memberikan pelatihan masyarakat dalam mengolah tanaman obat keluarga menjadi produk yang lebih mudah dikonsumsi atau dipakai dan memiliki nilai ekonomi. Metode yang digunakan dalam pengabdian ini adalah pelatihan secara langsung melalui metode Participatory Rural Appraisal (PRA). dan pengukuran keberhasilan pemberdayaan masyarakat dilakukan menggunakan angket skala likert. Hasil yang diperoleh menunjukkan bahwa masyarakat sangat antusias mengikuti pelatihan, dan merasa pengetahuannya meningkat dan berharap dapat diberikan lagi pelatihan-pelatihan lain yang dapat menambah keterampilan masyarakat. Disimpulkan bahwa kegiatan pemberdayaan dan pendampingan dalam bentuk pelatihan pengolahan dan edukasi TOGA yang ada disekitar masyarakat dapat meningkatkan pemberdayaan masyarakat di Desa Waluran.

Keywords


Waluran, karas tulang, TOGA, Chlorantus elatior

References


Atmojo, M., & Darumurti, A. (2021). Pemberdayaan Masyarakat Melalui Tanaman Obat Keluarga (TOGA). Jurnal Abdimas BSI: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(1), 100-109. DOI: https://doi.org/10.31294/jabdimas.v4i1.8660

Dewi, R. S. (2019). Persepsi Masyarakat Mengenai Obat Tradisional di Kelurahan Simpang Baru Kecamatan Tampan Kota Pekanbaru. Jurnal Penelitian Farmasi Indonesia, 8(2), 75-79. DOI: https://doi.org/10.51887/jpfi.v8i2.782

Febriansah, R. (2017). Pemberdayaan kelompok tanaman obat keluarga menuju keluarga sehat di Desa Sumberadi, Mlati, Sleman. BERDIKARI: Jurnal Inovasi dan Penerapan Ipteks, 5(2), 80-90. DOI: https://doi.org/10.18196/bdr.5221

Harefa, D. (2020). Pemanfaatan Hasil Tanaman Sebagai Tanaman Obat Keluarga (TOGA). Madani: Indonesian Journal of Civil Society, 2(2), 28-36. https://doi.org/10.35970/madani.v2i2.233

Lolita, L., Rahmawati, A., Rahmah, A., Hasan, E. A., Afra, F. Y., & Ikrimah, I. (2018). Pengaruh Promosi Kesehatan Terhadap Pengetahuan Toga Untuk Hipertensi di Sumberagung Jetis Bantul. PHARMACY: Jurnal Farmasi Indonesia (Pharmaceutical Journal of Indonesia), 14(2), 236-246. DOI: 10.30595/pharmacy.v14i2.1835

Maulani, E., Suci, N. A., Hamdani, I., Sodikin, & Yusup, R. M. (2021). Peran Pemerintah Kelurahan Dalam Pelaksanaan Pemberdayaan Masyarakat Pada Bidang Kesehatan di Kelurahan Cijawura Kota Bandung. Jurnal Identitas, 1(1), 1–10.

Mindarti, S., & Nurbaeti, B. (2015). Buku Saku Tanaman Obat Keluarga (TOGA).

Nugraha, S. P. (2015). Pelatihan penanaman tanaman obat keluarga (TOGA). Asian Journal of Innovation and Entrepreneurship, 4(01), 58-62.

Nurfaizi, F., Rahmah, L., Ratnasari, J., Aulia, V. S., Damayanti, T., Frahasta, R. I., & Waliam, W. (2023). Konservasi Tanaman Obat Sebagai Pusat Edukasi Dan Bisnis Berbasis Masyarakat Desa Waluran. Jurnal Pengabdian dan Peningkatan Mutu Masyarakat (Janayu), 4(3). https://doi.org/10.22219/janayu.v4i3.27958.

Parmin, P., Rusilowati, A., & Rahayu, E. F. (2022). Pemberdayaan Masyarakat Melalui Konservasi Tanaman Obat untuk Menunjang Penyediaan Bahan Baku Produksi Jamu Tradisional. Jurnal Pemberdayaan Masyarakat, 1(1), 10-16. DOI: https://doi.org/10.46843/jmp.v1i1.263

Pertiwi, R., Notriawan, D., & Wibowo, R. H. (2020). Pemanfaatan tanaman obat keluarga (toga) meningkatkan imunitas tubuh sebagai pencegahan covid-19. Dharma Raflesia: Jurnal Ilmiah Pengembangan Dan Penerapan IPTEKS, 18(2), 110-118. https://doi.org/10.33369/dr.v18i2.12665

Saepudin, E., Rusmana, A., & Budiono, A. (2016). Penciptaan pengetahuan tentang tanaman obat herbal dan tanaman obat keluarga. Jurnal Kajian Informasi & Perpustakaan, 4(1), 95-106. https://doi.org/10.24198/jkip.v4i1.11633

Sari, S. M., & Rasyid, T. A. (2019). Pemanfaatan tanaman obat keluarga (TOGA) pada masyarakat. Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 3. https://doi.org/10.31849/dinamisia.v3i2.2833

Soeharjoto, S., Lutfi, M. Y., & Tajib, E. (2020). Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pengenalan Usaha Kreatif di Daerah Aliran Sungai Citarum Desa Mulyasari. Jurnal Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat UNSIQ, 7(3), 219–224. https://doi.org/10.32699/ppkm.v7i3.1007

Supriyanto, S. (2020). Inovasi Dan Pemberdayaan Masyarakat Melalui Kesenian Di Desa Kedu Kecamatan Kedu Kabupaten Temanggung. Abdi Seni, 10(2), 83–100. https://doi.org/10.33153/abdiseni.v10i2.3039.

Susanto, A. (2017). Komunikasi dalam Sosialisasi Tanaman Obat Keluarga (TOGA) di Kecamatan Margadana. Parapemikir: Jurnal Ilmiah Farmasi, 6(1). https://doi.org/10.30591/pjif.v6i1.476.

Syaiful, A., Chalimah, & Ahmad, S. (2022). Membangun Mental dan Spiritual Wirausaha di Desa Harjosari Kecamatan Doro Kabupaten Pekalongan. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Ekonomi, Pendidikan, dan Sosial Humaniora, 2 (1): 1-9. https://doi.org/10.37859/abdimasekodiksosiora.v2i1.3570




DOI: http://dx.doi.org/10.25157/ag.v6i2.15736

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

____________________________________________________________________________________

Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM)

Universitas Galuh

Jl. Arya Janggala No. 11 Ciamis 46274

Telepon: (0265) 775295, Fax: (0265) 776787

Email: abdimasgaluh@gmail.com

 

Abdimas Galuh: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat is licensed under a Creative Commons Atribution ShareAlike 4.0 Internasional License

____________________________________________________________________________

Abdimas Galuh: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat diindeks oleh: