Perempuan dan Kebersihan Lingkungan: Upaya Membangun Kesadaran dalam Pemanfaatan Sampah Organik menjadi Pupuk Kompos dengan Metode Takakura di Desa Cukurgondang

Vera Arida, Elvira Nurul F, Laila Ilmida, Nafilatus Sa’adah, Raisa Nabilatl M, Reza Dwi Oktafianti, Yoga Baswara

Abstract


Permasalahan terkait dengan penumpukan sampah masih terjadi di berbagai daerah dan salah satunya di Desa Cukurgondang, Grati, Pasuruan. Penumpukan sampah ini terjadi karena tidak adanya pengolahan dan pemilahan sampah yang benar. Maka dari itu, tim pengabdian masyarakat UIN Sunan Ampel Surabaya melakukan kegiatan edukasi secara berkala terkait dengan pengolahan sampah organik dengan menggunakan metode takakura. Tujuan dari kegiatan ini yaitu, untuk meningkatkan kesadaran kepada masyarakat akan pentingnya menjaga lingkungan dengan tidak membuang sampah sembarangan atau menumpuk sampah didepan rumah akan tetapi mengolahnya menjadi sesuatu yang lebih bermanfaat, salah satunya dengan mengolahnya menjadi pupuk kompos dengan metode takakura. Adapun metode yang digunakan dalam program ini yaitu dengan memberikan edukasi yang sasarannya adalah para ibu-ibu paguyuban di setiap dusun. Dari hasil kegiatan yang dilakukan didapatkan 5 dari 20 responden merespon positif kegiatan ini yang dapat dilihat dari wawancara yang dilakukan setelah kegiatan tersebut, selain itu monitoring dengan cara presentasi setiap kompos yang dibawa setelah satu minggu di paguyuban berikutnya, diperoleh hasil bahwa 4 dari 7 kompos yang dibuat berhasil menjadi pupuk dan sisanya tidak berhasil karena perawatan yang kurang maksimal. Akan tetapi, hal tersebut masih dapat diatasi dengan perawatan yang rutin, baik, dan benar. Adapun untuk selanjutnya, diharapkan  para ibu-ibu dapat melanjutkan pengolahan sampah organik menggunakan metode takakura ini, serta dapat menjadi pelopor bagi ibu-ibu yang lainnya.Kata kunci: Pengolahan Sampah, Takakura, Sampah Organik

References


Ambar Teguh Sulistiyani, Shafa Sannishara, Dimas Bherlyano Ekarezky Rindingpadang, & Miladiyatu Tsania Zulfa. (2024). Swadaya Masyarakat: Implementasi Metode Takakura dalam Pengelolaan Sampah Organik di Kampung Purbonegaran, Yogyakarta. Jurnal Pengabdian, Riset, Kreativitas, Inovasi, Dan Teknologi Tepat Guna, 2(1), 98–109. https://doi.org/10.22146/parikesit.v2i1.8151

Eviyati, R., Amini, Z., Dwirayani, D., & Jati, G. (2021). Pemanfaatan Limbah Rumah Tangga Melalui Metode Takakura Sebagai Pupuk Organik Untuk Pelestarian Lingkungan Utilization of Households Waste Through Takakura Method As Organic Fertilizer for Environment. 7(2), 108–112.

Hananingtyas, I., Dewi, M. K., Kundari, N. F., Yahya Putri, M. Z., Salamah, Q. N., Sibarani, P. M. H., Safitri, E., & Syadidurahmah, F. (2021). Implementasi Pengelolaan Sampah Rumah Tangga Melalui Pelatihan Pembuatan Pupuk Kompos Metode Takakura Pada Masyarakat Di Tangerang Selatan. AS-SYIFA : Jurnal Pengabdian Dan Pemberdayaan Kesehatan Masyarakat, 1(2), 79. https://doi.org/10.24853/assyifa.1.2.79-88

Harlis, Yelianti, U., S. Budiarti, R., & Hakim, N. (2019). Pelatihan pembuatan kompos organik metode keranjang takakura sebagai solusi penanganan sampah di lingkungan kost mahasiswa. DEDIKASI: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(1), 1–8. https://e-journal.metrouniv.ac.id/JPM/article/view/1598

Hikmah, S. F., Jauhariyah, N. A., Aziz, A., Faqih, M., Isnaini, F., & Pahlevi, M. R. (2021). Optimalisasi Pengolahan Limbah Rumah Tangga Menggunakan Metode Takakura Di Desa Tamansari. LOYALITAS, Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(2), 171. https://doi.org/10.30739/loyalitas.v4i2.1201

Jumiarni, D., Eka Putri, R. Z., & Anggraini, N. (2020). Penerapan Teknologi Kompos Takakura Bagi Masyarakat Desa Tanjung Terdana Kecamatan Pondok Kubang Bengkulu Tengah Sebagai Upaya Pemberdayaan Masyarakat Sadar Lingkungan. Dharma Raflesia : Jurnal Ilmiah Pengembangan Dan Penerapan IPTEKS, 18(1), 63–70. https://doi.org/10.33369/dr.v18i1.11065

Larasati, A. A., & Puspikawati, S. I. (2019). Pengolahan Sampah Sayuran Menjadi Kompos Dengan Metode Takakura. Ikesma, 81. https://doi.org/10.19184/ikesma.v15i2.14156

Linda Noviana, & Sukwika, T. (2020). Pemanfaatan Sampah Organik Sebagai Pupuk Kompos Ramah Lingkungan Di Kelurahan Bhaktijaya Depok. Jurnal Pengabdian UntukMu NegeRI, 4(2), 237–241. https://doi.org/10.37859/jpumri.v4i2.2155

Mayasari, D. A. (2021). Atasi Limbah Organik Melalui Pelatihan Pembuatan Pupuk Kompos Metode Keranjang Takakura Kepada Kelompok Dawis Cempaka Semarang. Abdimasku : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(1), 49. https://doi.org/10.33633/ja.v4i1.145

Neri Puspita Sari, Benriwati Maharmi, Zaiyar, Yulia Setiani, & Silfia Rini. (2021). Pelatihan Penggolahan Sampah Organik Skala Rumah Tangga Menggunakan Metode Keranjang Takakura. Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 5(6), 1529–1534. https://doi.org/10.31849/dinamisia.v5i6.7858

Prayekti, E., Riza, M. F., Nandasari, A. D., Salimi, S. M., Navis, K., & Pratama, N. R. (2023). Pengolahan Limbah Organik Rumah Tangga Menggunakan Keranjang Takakura di Desa Simo Angin-Angin, Kecamatan Wonoayu, Kabupaten Sidoarjo. Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(1), 121–129. https://doi.org/10.33086/snpm.v3i1.1240

Prayogo, W., Novrianty, I., Purwanti, A., Mulyana, R., Panjaitan, N. H., Fitria, L., Awfa, D., Ikhwali, M. F., Zamani, I. S., Arifianingsih, N. N., Muklis, M., Purnawan, P., Sunarsih, S., Suryawan, I. W. K., Azizah, R. N., Imami, A. D., & Septiariva, I. Y. (2022). Pelatihan Pengolahan Sampah dengan Metode Takakura dan Pembuatan Stringbag bagi Kelompok Anak Usia Dini di Desa Bukit Lawang, Sumatera Utara. International Journal of Community Service Learning, 6(3), 381–395. https://doi.org/10.23887/ijcsl.v6i3.50044

Rosmala, A., Mirantika, D., & Rabbani, W. (2020). Takakura Sebagai Solusi Penanganan Sampah Organik Rumah Tangga. Abdimas Galuh, 2(2), 165. https://doi.org/10.25157/ag.v2i2.4088

Sukma Irdiana, O., & Supriatna, Y. (2023). Pendampingan Masyarakat Dalam Pengolahan Sampah Rumah Tangga Menjadi Produk Ekonomis Di Desa Grati Kabupaten Pasuruan. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 03(03), 215–222. https://stp-mataram.e-journal.id/Amal

Widikusyanto, M. J. (2018). Membuat Kompos Dengan Metode Takakura. Researchgate. Net, April, 1–33. https://www.researchgate.net/profile/Muhammad-Widikusyanto-2/publication/324672801_MEMBUAT_KOMPOS_DENGAN_METODE_TAKAKURA/links/5adaa1000f7e9b28593e646b/MEMBUAT-KOMPOS-DENGAN-METODE-TAKAKURA.pdf

Yunita, L., Simorangkir, W., Saputra, S., Yunita, L., Simorangkir, W., & Saputra, S. (2020). Penguatan Ekonomi Keluarga Berbasis Pengolahan Sampah Rumah Tangga Dengan Metode Keranjang Takakura Pada Ibu Rumah Tangga Kelurahan Glugur Darat I Kota Medan. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Nusantara, 1(1), 32–39.




DOI: http://dx.doi.org/10.25157/ag.v6i2.15813

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

____________________________________________________________________________________

Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM)

Universitas Galuh

Jl. Arya Janggala No. 11 Ciamis 46274

Telepon: (0265) 775295, Fax: (0265) 776787

Email: abdimasgaluh@gmail.com

 

Abdimas Galuh: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat is licensed under a Creative Commons Atribution ShareAlike 4.0 Internasional License

____________________________________________________________________________

Abdimas Galuh: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat diindeks oleh: