STRATEGI PEMASARAN PRODUK OLAHAN KOPI (Studi Kasus Pada CV. AKL Coffee Kabupaten Lampung Barat)

Reza Imelda Puspita, Rini Desfaryani, Ftriani Fitriani, Sri Handayani

Abstract


Lampung merupakan sentra produksi kopi robusta terbesar kedua di Indonesia Kabupaten Lampung Barat sangat signifikan menyumbang produksi kopi 47,55% dari total produksi kopi robusta di Provinsi Lampung Pada tahun 2018. Berdasarkan observasi awal CV.AKL Coffee merupakan salah satu perusahaan industri yang memproduksi kopi dengan varian Robusta Lampung dan Arabika Sumatera. Diketahui bahwa nilai penjualan CV.AKL Coffee 2 tahun terakhir tidak dapat memenuhi target penjualan yang telah ditetapkan. Tujuan dari penelitian ini adalah Menganalisis proses pemasaran, mengidentifikasi faktor internal dan menganalisis strategi pemasaran CV.AKL Coffee dalam menarik perhatian konsumen. Metode penelitian menggunakan IFA dan EFAS, matriks SWOT, matriks QSPM. Dari hasil analisis SWOT dan QSPM, CV. AKL Coffee saat ini menempati titik kuadran 1, dimana strategi mendukung strategi yang agresif pada berbagai peluang dan kekuatan yang dimiliki. Strategi yang memiliki nilai TAS tertinggi yaitu peningkatan dan penambahan kerjasama dengan mitra pemasaran berbasis bisnis online.

Keywords


Strategi Pemasaran, Analisis SWOT, Analisis QSPM

References


Elsa, F. A., Budi Tristanto, T., Handayani, R. (2022). Strategi Pemasaran Pupuk Organik Cair CV. Wong Agro Lestari. Prosiding Seminar Nasional Pembangunan Dan Pendidikan Vokasi Pertanian, 3(1), 202–210.

Buku Outlook Komoditas Perkebunan Kopi. 2013. In Journal of Chemical Information and Modeling (Vol. 01, Issue 01).

Di, K., & Bener, K. (2013). Analisis Strategi Pemasaran Kopi Arabika ‘Bergendaal Koffie’ Di Kabupaten Bener Meriah Mirza Fahmi*, Akhmad Baihaqi** dan Irwan A Kadir. 1.

Handayani, S., Noer, I., & Desfaryani, R. (2021). Development Strategy of Organic Rice in Lampung Selatan Regency. IOP Conference Series: Earth and Environmental Science, 1012(1).

Indrasari, Y. (2020). Efesiensi Saluran Distribusi Pemasaran Kopi Rakyat Di Desa Gending Waluh Kecamatansempol (Ijen) Bondowoso. Jurnal Manajemen Pemasaran, 14(1), 44–50.

Nourlette, R. R., & Hati, S. W. (2017). Penentuan Strategi Dengan Pendekatan Analisis Swot Pada Hotel Nongsa Point Marina & Resort Dalam Menghadapi Persaingan Bisnis. Inovbiz: Jurnal Inovasi Bisnis, 5(1), 82.

Nur Aziz, T., Rizal, M., Arifianti, R., & Husna, A. (2021). Strategi Marketing Pada CV. Kembar Jaya Kreatif Dengan Memanfaatkan Analisis Swot Serta QSPM. Bahtera Inovasi, 4(2), 128–138.

Philp, K. (2002). Analisis Manajemen Pemasaran , Perencanaan, Impementasi Dan Pengendalian. 1(3), 89.

Rangkuti, Freddy. (2008). Analisis SWOTTeknik Membedah Kasus Bisnis. Gramedia Pustaka Utama, Jakarta.

RI, K. P. (2020). Pusat Data Dan Sistem Informasi Pertanian. Kementrian Pertania RI.

Utami, H. N., & Firdaus, I. F. A. (2018). Pengaruh Bauran Pemasaran Terhadap Perilaku Online Shopping: Perspektif Pemasaran Agribisnis. Jurnal Ekonomi, Manajemen, Dan Bisnis, 2(1), 136–146.




DOI: http://dx.doi.org/10.25157/jimag.v10i3.11588

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


___________________________________________________________________________________

Diterbitkan Oleh :

FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS GALUH

Jl. RE Martadinata No. 150 Ciamis 46274

Telepon: 0265-2754011

Email: agroinfogaluh@gmail.com


Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.

 __________________________________________________________________________________

Jurnal Ilmiah Mahasiswa Agroinfo Galuh diindeks oleh: