PENGARUH HUMAN CAPITAL DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Suatu Studi Pada PT.KAWALI POULTRY SHOP)

Sri Rahayu, Renny Sri Purwanti, Wiwin Setianingsih

Abstract


Sumber daya manusia merupakan suatu hal yang sangat penting , artinya manusia memegang peranan sangat penting untuk menjalankan aktivitas dalam mencapai suatu tujuan perusahaan. Untuk itu sangat diperlukan Human capital yang baik dan komitmen yang tinggi yang mumpuni dalam rangka meningkatkan kinerja karyawan yang pada akhirnya akan meningkatkan perusahaan. Adapun tujuan penelitian ini yaitu : 1) untuk mengetahui bagaimana pengaruh human capital  terhadap kinerja karyawan pada PT.Kawali Poultry Shop, 2) untuk mengetahui bagaimana pengaruh komitmen organisasi terhadap kinerja karyawan pada PT.Kawali Poultry Shop, 3) untuk mengetahui bagaimana pengaruh human capital dan komitmen organisasi terhadap kinerja karyawan pada PT.Kawali Poultry Shop. Adapun metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode survey dengan pendekatan kuantitatif. Sedangkan untuk menganalisis data yang di peroleh digunakan Analisis Koefisien Korelasi Sedehana, Analisis Koefisien Korelasi Berganda, Analisis Koefisien Determinasi dan Uji Hipotesis menggunakan Uji Signifikan (Uji t dan Uji f). Hasil dari penelitian dan pengolahan data menunjukan bahwa Human Capital berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan pada PT.Kawali Poultry Shop, Komitmen Organisasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan pada PT.Kawali Poultry Shop, serta  Human Capital dan Komitmen Organisasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Karyawan pada PT.Kawali Poultry Shop.

Full Text:

PDF

References


Aditama, R. A. 2020. Pengantar Manajemen Teori dan Aplikasi. Malang: AE.

Agtovia Frimayasa. 2020. Pengaruh Human Capital dan Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT.Frisisan Flag.9.(1).36-47. Diakases 7 Januari 2021

Ahmad Kholidi. 2019. Pengaruh Komitmen Organisasi Dan Disiplin Kerja Terhadap pegawai Pada Dinas Tenaga kerja Dan Transmigrasi Kabupaten Langkat. Skripsi pada Universitas Muhamadiyyah sumatera Utara

Amalia, N. 2017. Pengertian, Fungsi dan Unsur-Unsur Manajemen. Tersedia: https://www.jurnal.id/id/blog/2017-pengertian-fungsi-dan-unsur-unsur-manajemen/. [1 Januari 2021]

Arina Nurandini. 2014. Analisis pengaruh Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja.Skripsi.Universitas Diponegoro Semarang. Diakses 7 Januari 2021

Hanafi. 2020. Pengaruh Human Capital Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Bank sumut Syariah Medan. Skripsi pada Programa Studi Perbankan Syariah Fakultas Dan Bisnis Islam Universitas Islam Negeri Sumatera Utara. Diakses 5 januari 2021

Hasibuan, Malayu. 2012. Manajemen, Sumber Daya Manusia, Edisi Revisi, Jakarta : Bumi Aksara

Henry Simamora. 2010. Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Satu. Yogyakarta: STIE YKPN Yogyakarta.

Irmawati. 2010. Manajemen Sumber Daya Manusia. Tersedia: http://irmawati90.blogspot.com/2010/12/bab-10-manajemen-sumber-daya-manusia.html?m=1 [06 Maret 2021]

Izzudin Abdussalam. 2011. Analisis Pengaruh Human Capital Terhadap Kinerja Kantor Akuntan Publik. Skripsi. Universitas Di Ponegoro Semarang. Diakses 7Januari 2021

Larasati, S. 2018. Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: CV Budi Utama.

Leonade. 2012. Fungsi Manajemen Menurut George Terry. Tersedia: https://www.studimanajemen.com/2012/08/fungsi-manajemen-menurut-george-terry.html. [1 Januari 2021]

M Ugi Apriyadi. 2018. Analisis Pengaruh Tingkat Kepuasan Kerja Dan Komitmen Organissional Terhadap Kinerja Karyawan.Skripsi.IAIN Purwokerto

Marwanto, Eko. 2011. Ringkasan Manajemen Sumber Daya Manusia antara Teori dan Praktek. Tersedia: https://www.ekomarwanto.com/2011/10/ringkasan-manajemen-sumber-daya-manusia.html. [1 Januari 2021]

Meynda Trisura Mega Pertiwi. 2020. Pengaruh Modal Manusia (Human Capital), Dan Modal sosial (Social Capital) Terhadap Kinerja Organisasi Dengan Kapabilitas Inovasi Sebagai Variabel Mediasi. Skripsi pada Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhamadiyah Surakarta. Diakses 5 Januari 2021

Muhammad Taaufik Hidayat. 2011.Pengaruh Komitmen Organisasi Pada Kinerja karyawan Dengan etika Kerja Islami sebagai Variabel Moderator.Skripsi.Universitas Sebelas Maret Surakarta.Diakses 7 Januari 2021

Restu Mulyajansih. 2019. Pengaruh Komitmen Organisasi dan Etos Kerja Terhadap Kinerja Karyawan.Skripsi.Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung. Diakses 7 Januari 2021

Rizki. 2019. Teknik Analisis Data Kualitatif, Kuantitatif, Menurut Para Ahli.

Septiadi Wirawan. 2017. Pengaruh Human Capital, Structural Capital dan Customer Capital Terhadap Kinerja Perusahaan Pada Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Dikabupaten Tabalong. Skripsi. Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Tabalong. Diakses 5 Januari 2021.

Sugiyono. 2012. Metode Penelitian Bisnis. Bandung: Alfabeta

Sugiyono. 2013. Statistika Untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. 2014. Metode Penelitian Manajemen. Cetakan Ketiga, Bandung : Alfabeta

Suharto, Cahyono Budhi. 2009. Pengaruh Budaya Organisasi, Kepemimpinan dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Sumber Daya Manusia Di Sekretariat DPRD Propinsi Jawa Tengah, jurnal, JRBI Vol. 1, Yogyakarta

Tectona Nurcahya. 2019. Hubungan antara Budaya organisasi Dengan Komitmen Organsasi Karyawan PT.Eco Smart Garment Indonesia (ESGI) klego Boyolali. Skripsi.Universitas Muhammadiyah. Surakarta

Tersedia: http://pastiguna.com/teknik-analisis-data/ Diakses pada tanggal 01-01- 2021

Veitzal Rivai. 2010. Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Perusahaan. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Zela Prabawaning Tyas.2014.Pengaruh Komitmen organisasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT BRI (Persero) Tbk. Cabang Sumenep.Skripsi.Universitas Islam Negeri (UIN). Diakses 7 Januari 2021


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Journal Correspondence Address

Program Studi Manajemen

Fakultas Ekonomi Universitas Galuh Ciamis

Jln. R.E. Martadinata no 150, Kabupaten Ciamis - Jawa Barat

Email : feunigalmanajemen@gmail.com

Contact Person : +6281394946789

 

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.