AKTUALISASI NILAI INDIGENOUS PUBLIC ADMINISTRATION PADA TRADISI MERLAWU DI DESA KERTABUMI KECAMATAN CIJEUNGJING KABUPATEN CIAMIS

Imam Maulana Yusuf, Rifki Agung Kusuma Putra, Irfan Nursetiawan

Sari


Tujuan dilakukannya penelitian ini, adalah untuk menggali dinamika Kearifan Lokal yang terdapat dalam pelaksanaan Tradisi Merlawu sebagai bentuk dari penerapan Budaya Kagaluhan yang masih dilaksanakan oleh masyarakat di Desa Kertabumi Kecamatan Cijeungjing Kabupaten Ciamis. Kerifan lokal dalam pelaksanaan Tradisi Merlawu penuh dengan nilai-nilai local genius yang pada hakekatnya telah membentuk kemampuan masyarakat dalam mengatasi setiap permasalahan dalam kehidupan. Nilai-nilai local genius pada masyarakat Desa Kertabumi membentuk pola administrasi publik yang didasarkan pada adat masyarakat dari budaya Kagaluhan. Nilai-nilai Kagaluhan yang dipegang teguh oleh masyarakat menjadi penguat dan pengendali dalam setiap interaksi sosial masyarakat. Penelitian ini dilakukan untuk mengenali dan mengkonstruksi nilai-nilai kearifan lokal terutama sebagai bentuk pola Indigenous Public Administration pada pelaksanaan Tradisi Merlawu dengan menggunakan metode kualitatif berdasarkan pendekatan etnografi. Dari hasil penelitian menunjukan bahwa penyelenggaraan Tradisi Merlawu yang dilaksanakan setiap tahun oleh masyarakat Desa Kertabumi Kecamatan Cijeungjing Kabupaten Ciamis mampu mengaktualisasikan pola-pola administrasi publik berdasarkan pada kemampuan local genius yang digambarkan dengan adanya : kerukunan sosial, konsesus bersama dan perilaku kolektif.  

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Amalia, A. D., & Syawie, M. (2016). Pembangunan Kemandirian Desa Melalui Konsep Pemberdayaan: Suatu Kajian Dalam Perspektif Sosiologi. Sosio Informa, 1(2), 175–188. https://doi.org/10.33007/inf.v1i2.146

Anam, C. (Magister I. S. U. D. (2017). Tradisi Sambatan dan Nyandral Di Dusun Suruhan, 12, 77–84.

Ardiyanti, D. (2016). Kebudayaan Dan Perannya Dalam Pembentukan Moral Menurut Perspektif Konstruktivis. PIR: Power in International Relations, 1(1), 37–50. Diambil dari http://e-journal.potensi-utama.ac.id/ojs/index.php/PIR/article/view/158

Berkah, H., Brata, Y. R., & Budiman, A. (2022). Nilai-Nilai Kearifan Lokal Tradisi Merlawu Bagi Masyarakat Desa Kertabumi Kabupaten Ciamis. J-KIP (Jurnal Keguruan dan Ilmu Pendidikan), 3(1), 123. https://doi.org/10.25157/j-kip.v3i1.6014

Brata Ida Bagus. (2016). Kearifan BudayaLokal Perekat Identitas Bangsa. Jurnal Bakti Saraswati. Diakses Pada Hari Minggu 20 Juli 2019. Pukul 00.00 WIB, 05(01), 9–16. https://doi.org/10.1007/s11104-008-9614-4

Brata, Y. R., & Wijayanti, Y. (2020). Dinamika Budaya Dan Sosial Dalam Peradaban Masyarakat Sunda Dilihat Dari Perspektif Sejarah. Jurnal Artefak, 7(1), 1. https://doi.org/10.25157/ja.v7i1.3380

Budimansyah, B., Lubis, N. H., & Falah, M. (2020). Tata Ruang Ibukota Terakhir Kerajaan Galuh (1371 - 1475 M). Patanjala: Journal of Historical and Cultural Research, 12(2), 123. https://doi.org/10.30959/patanjala.v12i2.596

Ethelbert, Y. K., Pratama, M. R., & Dhosa, D. D. (2022). Tradisi Nono, Ume Dan Uf Atoin Meto Di Timor Dan Relevansinya Terhadap Budaya Organisasi Sektor Publik. Jurnal Ilmiah Dinamika Sosial, 6(2), 192–206. https://doi.org/10.38043/jids.v6i2.3591

Faedlulloh, D., Prasetyanti, R., & Indrawati, -. (2017). Menggagas Ruang Publik Berbasis Demokrasi Deliberatif: Studi Dinamika Pengelolaan Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA) di Jakarta Utara. Spirit Publik: Jurnal Administrasi Publik, 12(2), 43. https://doi.org/10.20961/sp.v12i2.16240

Firdaus, D. W. (2017). Pewarisan Nilai-Nilai Historis Dan Kearifan Lokal Masyarakat Kampung Adat Dalam Pembelajaran Sejarah. Jurnal Artefak, 4(2), 129–134. https://doi.org/10.25157/ja.v4i2.906

Harmawati, Y., Abdulkarim, A., & Rahmat. (2016). Nilai Budaya Tradisi Dieng Culture Festival sebagai Kearifan Lokal untuk Membangun Karakter Bangsa. Journal of Urban Society’s Arts, 3(2), 82–95. https://doi.org/10.24821/jousa.v3i2.1477

Hermana, A., & Komariah, M. (2019). Eksplorasi Hukum Adat Galuh Sebagai Kearifan Lokal Di Kabupaten Ciamis. Jurnal Ilmiah Galuh Justisi, 7(2), 158. https://doi.org/10.25157/justisi.v7i2.2915

Hidayat, R. A. (2007). Sosial, Gerakan Sosial Sebagai Agen Perubahan. Forum Ilmiah Indonusa, 4(1), 15–22.

Hidayatloh, S. (2019). Nilai-Nilai Kearifan Lokal Upacara Adat Ngikis Di Situs Karangkamulyan Kabupaten Ciamis. Patanjala : Jurnal Penelitian Sejarah dan Budaya, 11(1), 97. https://doi.org/10.30959/patanjala.v11i1.445

Husna, N. (IAIN L., & Sari, M. (IAIN L. (2023). Tradisi Nasi Berkat Dan Kesuburan Lahan Garapan Dalam Praktik Tawasul : Studi Living Qur’an Di Sumatera Utara. Qaf, V(1), 1–20. Diambil dari https://medium.com/@arifwicaksanaa/pengertian-use-case-a7e576e1b6bf

Ismail, W. H., Harahap, R. H., & Kariono. (2018). Jurnal Administrasi Publik (Public Administration Journal). Implementasi Peraturan Menteri Agama RI Nomor 45 Tahun 2015 Tentang Disiplin Kehadiran PNS di Lingkungan Kementerian Agama, 8(1), 124–146.

Latifah, E. (STAI Y. (2023). TRADISI ZIARAH DALAM MASYARAKAT JAWA PERSPEKTIF FILSAFAT NILAI MAX SCHELER Eni. An-Nur : Jurnal Studi Islam, 15(1), 153–157. Diambil dari http://search.ebscohost.com/login.aspx?direct=true&AuthType=ip,shib&db=bth&AN=92948285&site=eds-live&scope=site%0Ahttp://bimpactassessment.net/sites/all/themes/bcorp_impact/pdfs/em_stakeholder_engagement.pdf%0Ahttps://www.glo-bus.com/help/helpFiles/CDJ-Pa

Latifundia, E. (2016). Unsur Religi pada Makam-makam Kuna Islam di Kawasan Garut. Jurnal Lektur Keagamaan, 14(2), 479. https://doi.org/10.31291/jlk.v14i2.509

Maullasari, S. (2021). Indigenous Counseling: Khaul Syekh Mutamakkin As An Intervention Based On Local Wisdom In Pati Regency. Counselle| Journal of Islamic Guidance and Counseling, 1(1), 57–80. https://doi.org/10.32923/couns.v1i1.1727

Minggu, K. (Fakultas H. U. F. (2022). Kebudayaan Tradisional Sebagai Pilar Pembangunan. Jurnal Inovasi Penelitian, 3(3), 5205–5212.

Nursalam. (2021). Nilai-Nilai Publik Dalam Kebijakan Pelestarian Cendana (Santalum Album L). Jurnal Ilmu Administrasi dan Pemerintahan Indonesia, 2(1), 1–14. Diambil dari http://jiapi.ut.ac.id/index.php/jiapi/index

Octavia, S. S., & Nurlatifah, L. (2020). Implementasi Nilai-Nilai Kearifan Budaya Lokal, 487–497.

Pajriah, S., & Dewi, M. S. (2014). Upacara Adat “Merlawu” di Gunung Susuru Desa Kertabumi Kecamatan Cijeungjing Kabupaten Ciamis. Artefak, 2(1), 195–208.

Prasisko, Y. G. (2016). Gerakan Sosial Baru Indonesia : Reformasi 1998 dan Proses Demokratisasi Indonesia. Pemikiran Sosiologi, 3(2), 9–16.

Salsabila Viyanis, D., & Kuntadi, C. (2023). Faktor-faktor yang mempengaruhi Perilaku Administrasi Publik: Kecerdasan Emosional, Profesionalisme dan Disiplin Kerja (Literature Review Perilaku Organisasi), 1(4), 148–160. Diambil dari https://doi.org/10.47861/sammajiva.v1i4.532

Saputra, B., Suripto, S., & Chrisdiana, Y. (2018). Indigeneous Public Administration: Melihat Administrasi Publik dari Perspektif Kearifan Lokal (Local Wisdom). Jurnal Ilmu Administrasi: Media Pengembangan Ilmu dan Praktek Administrasi, 15(2), 278–292. https://doi.org/10.31113/jia.v15i2.180

Sari, M. P., Wijaya, A. K., Hidayatullah, B., Sirodj, R. A., & Afgani, M. W. (2023). Penggunaan Metode Etnografi dalam Penelitian Sosial. Jurnal Pendidikan Sains dan Komputer, 3(01), 84–90. https://doi.org/10.47709/jpsk.v3i01.1956

Siregar, M. A. S. (2020). Ziarah Kubur, Marpangir, Mangan Fajar: Tradisi Masyarakat Angkola dan Mandailing Menyambut Bulan Ramadhan dan ‘Idul Fitri. Warisan: Journal of History and Cultural Heritage, 1(1), 9–13. https://doi.org/10.34007/warisan.v1i1.164

Sofiani, Y. (2020). Nilai-Nilai Karakter Berbasis Kearifan Lokal Dalam Tradisi Merlawu Di Situs Gunung Susuru Desa Kertabumi Kecamatan Cijeungjing Kabupaten Ciamis. Bihari: Pendidikan Sejarah dan Ilmu Sejarah, 3(2), 112–123.

Sri Hidayati Djoeffan, I. M. dkk, Chusharini, I. M. S., & Eva Siti Sundari, I. M. S. (2010). Strategi pengelolaan kawasan wisata cagar budaya karangkamulyan di kabupaten ciamis. SNaPP, 205–229. Diambil dari prosiding.lppm.unisba.ac.id/index.php/Sains/article/download/135/pdf

Sumarlina, E. S. N., & Permana, R. S. M. (2022). Sistem Pemerintahan, Pembagian Kekuasaan, Dan Kepemimpinan Masa Lampau Berbasis Naskah Sunda Kuno. Kabuyutan: Jurnal Kajian Ilmu Sosial dan Humaniora Berbasis Kearifan Lokal, 1(1), 1–8.

Suryadana, P., Noak, P. A., & Azhar, M. A. (2021). Perilaku Kolektif Masyarakat Adat dalam Terbentuknya Pasubayan Desa Adat Bali Tolak Reklamasi Teluk Benoa Tahun 2016. Jurnal Ilmu Politik, 1(2), 1–12.

Umar, I. I., Napu, Y., & Sutisna, I. (2022). Kearifan Lokal Walima Sebagai Modal Sosial Masyarakat. Student Journal of Community Education, (2), 96–106. https://doi.org/10.37411/sjce.v2i1.947

Widodo, B., & Nurholis, E. (2021). MBELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN BERBASIS KEARIFAN LOKAL MASYARAKAT KUTA DALAM MEMBENTUK KARAKTER WARGA NEGARA BERWAWASAN LINGKUNGAN. Jurnal Artefak, 8(1), 1–10.

Wijayanto, A. (Administrasi B. F. U. S. (2015). Kearifan Lokal (Local Wisdom) Dalam Praktik Bisnis Di Indonesia. FORUM (Majalah Pengembangan Ilmu Sosial), 40(2), 6–11. Diambil dari http://ejournal.undip.ac.id/index.php/forum

Yulianti, I. (2015). Pewarisan Nilai-Nilai Budaya Masyarakat Adat Cikondang. Jurnal Candrasangkala, 1(1), 112–133.




DOI: http://dx.doi.org/10.25157/dak.v11i1.13830

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##

DINAMIKA

Program Studi Administrasi Publik, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Universitas Galuh

email: dinamika@unigal.ac.id

ISSN: 2356-2269
eISSN
: 2614-2945

Dinamika : Jurnal Ilmiah Ilmu Administrasi Negara © 2023 by Program Studi Administrasi Publik, FISIP - Universitas Galuh is licensed under CC BY-NC-SA 4.0

Created by Admin