IMPLEMENTASI KEBIJAKAN KAMPUS MERDEKA DI PT.CERDAS DIGITAL NUSANTARA (CAKAP)

Anindya Rianda Putri, Abdul Rahman, Nida Handayani

Sari


Pemerataan pendidikan yang berkualitas merupakan salah satu tujuan utama pembangunan berkelanjutan. Di Indonesia, kesenjangan pendidikan masih menjadi tantangan signifikan yang mempengaruhi upaya pengentasan kemiskinan. Dalam rangka mengurangi kesenjangan ini, pemerintah meluncurkan kebijakan merdeka belajar, yang mencakup program magang dan studi independen bersertifikat. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi efektivitas program ini di PT. Cerdas Digital Nusantara dalam meningkatkan kompetensi mahasiswa dan mendukung kemitraan industri-pendidikan. Dengan menggunakan metode kualitatif deskriptif, penelitian ini menganalisis data dari wawancara mendalam dan observasi di lapangan. Hasilnya menunjukkan adanya peningkatan keterampilan praktis mahasiswa dan penguatan hubungan antara dunia pendidikan dan industri. Kesimpulannya, program ini berkontribusi positif dalam meningkatkan kesiapan kerja mahasiswa, yang pada akhirnya mendukung pembangunan sosial-ekonomi berkelanjutan di Indonesia.

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Anggoro, S., Andriani, A., & Aryani, I. K. (2023). Finland Education Success. Proceedings Series on Social Sciences & Humanities, 8, 63–71.

Arisandi, D., Widya Mutiara, M., & Christanti Mawardi, V. (2022). Dampak Kegiatan Merdeka Belajar Kampus Merdeka (Mbkm) Magang Dan Studi Independen Dalam Meningkatkan Kompetensi Mahasiswa. Jurnal Muara Ilmu Sosial, Humaniora, Dan Seni, 6(1), 174. https://doi.org/10.24912/jmishumsen.v6i1.16163.2022

Bhakti, Y. B., Simorangkir, M. R. R., Tjalla, A., & Sutisna, A. (2022). Kendala Implementasi Kebijakan Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) di Perguruan Tinggi. Research and Development Journal of Education, 8(2), 783–790.

Falah, M. (2021). Digitalisasi pada program kampus merdeka untuk menjawab tantangan SDGs 2030. Sultan Agung Fundamental Research Journal, 2(2), 87–94.

Ibrohim, I., Mansyur, A. S., Syah, M., & Ruswandi, U. (2020). Inovasi sebagai solusi masalah pendidikan. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 6(2), 548–560.

Kamalia, P. U., & Andriansyah, E. H. (2021). Independent Learning-Independent Campus (MBKM) in Students’ Perception. Jurnal Kependidikan: Jurnal Hasil Penelitian Dan Kajian Kepustakaan Di Bidang Pendidikan, Pengajaran Dan Pembelajaran, 7(4), 857–867.

Kholik, A., Bisri, H., Lathifah, Z. K., Kartakusumah, B., Maufur, M., & Prasetyo, T. (2022). Impelementasi kurikulum Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) berdasarkan persepsi dosen dan mahasiswa. Jurnal Basicedu, 6(1), 738–748.

Kodrat, D. (2021). Industrial Mindset of Education in Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) Policy. Jurnal Kajian Peradaban Islam, 4(1), 9–14. https://doi.org/10.47076/jkpis.v4i1.60

Krishnapatria, K. (2021). Merdeka Belajar-Kampus Merdeka (MBKM) curriculum in English studies program: Challenges and opportunities. ELT in Focus, 4(1), 12–19. https://doi.org/10.35706/eltinfc.v4i1.5276

Kurniawati, F. N. A. (2022). Meninjau permasalahan rendahnya kualitas pendidikan di indonesia dan solusi. Academy of Education Journal, 13(1), 1–13.

Meke, K. D. P., Astro, R. B., & Daud, M. H. (2022). Dampak Kebijakan Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) pada Perguruan Tinggi Swasta di Indonesia. Edukatif: Jurnal Ilmu Pendidikan, 4(1), 675–685.

Safitri, A. O., Yunianti, V. D., & Rostika, D. (2022). Upaya peningkatan pendidikan berkualitas di Indonesia: Analisis pencapaian sustainable development goals (SDGs). Jurnal Basicedu, 6(4), 7096–7106.

Sintiawati, N., Fajarwati, S. R., Mulyanto, A., Muttaqien, K., & Suherman, M. (2022). Partisipasi civitas akademik dalam implementasi merdeka belajar kampus merdeka (MBKM). Jurnal Basicedu, 6(1), 902–915.

Sopiansyah, D., Masruroh, S., Zaqiah, Q. Y., & Erihadiana, M. (2022). Konsep dan Implementasi Kurikulum MBKM (Merdeka Belajar Kampus Merdeka). Reslaj: Religion Education Social Laa Roiba Journal, 4(1), 34–41.

Tim cakap. (2019). Tentang Kami. https://cakap.com/tentang-kami/?itm_source=bran-cakap-id&itm_medium=btn-about-us&itm_campaign=mm-dsktp

Waruwu, M. (2023). Pendekatan penelitian pendidikan: metode penelitian kualitatif, metode penelitian kuantitatif dan metode penelitian kombinasi (Mixed Method). Jurnal Pendidikan Tambusai, 7(1), 2896–2910.

Zulyanto, A. (2022). Pendidikan Dan Pengentasan Kemiskinan Dalam Pembangunan Berkelanjutan (SDGs). Convergence: The Journal of Economic Development, 4(1), 32–40




DOI: http://dx.doi.org/10.25157/dak.v11i3.16013

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##

DINAMIKA

Program Studi Administrasi Publik, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Universitas Galuh

email: dinamika@unigal.ac.id

ISSN: 2356-2269
eISSN
: 2614-2945

Dinamika : Jurnal Ilmiah Ilmu Administrasi Negara © 2023 by Program Studi Administrasi Publik, FISIP - Universitas Galuh is licensed under CC BY-NC-SA 4.0

Created by Admin