PENGARUH STRATEGI PEMERINTAHAN DESA DAN MANAJEMEN BADAN USAHA MILIK DESA TERHADAP PEMBERDAYAAN EKONOMI MASYARAKAT DESA KARANGMULYA (Studi Kasus di Desa Karangmulya Kecamatan Kadungora Kabupaten Garut)

Edi Tito, Mulyaningsih Mulyaningsih, Aceng Ulumudin

Sari


Pemberdayaan ekonomi masyarakat di desa Karangmulya masih rendah hal ini dikarenakan belum optimalnya manajemen Badan Usaha Milik Desa yang diduga pelaksanaan strategi pemerintahan desa yang belum optimal.Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskripsi analisis statistik dengan model analisis jalur (path analysis). Populasi dan responden dalam penelitian ini adalah 35 orang yang menggunakan teknik sample cluster lembaga masyarakat Desa Karangmulya.Hasil penelitian ini ditemukan bahwa strategi pemerintahan desa masih kurang baik kurang baik dilihat dari perencaan, pengawasan, dan masukan, terhadap Manajemen Badan Usaha Milik Desa serta pengelola BUMDes yang kurang baik dilihat dari tindakan yang dilakuakan masih belum sesuai yang berdampak terhadap pemberdayaan ekonomi masyarakat Desa Karangmulya hal ini terilhat masih kurang responsif dari masyarakat dalam peningkatan perekonomiannya.Adapun pengaruh Strategi pemerintahan desa mempeunyai berpengaruh positif dan signifikan terhadap manajemen badan usaha milik desa sebesar 84,70%, Manajemen Badan Usaha Milik Desa berpengaruh positif dan signifikan terhadap pemberdayaan ekonomi masyarakat sebesar 73.60%.  Temuan dilapangan target kerja kepala desa harus mengukur kemampuan dan dukungan dari berbagai aspek, salah satunya adalah sumberdaya manusia yang memadai dan mempunyai kompetensi yang baik, delegasi yang di berikan oleh kepala desa dalam manajemen badan usaha milik desa

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Arifin, M. (2017). Strategi Manajemen perubahan dalam meningkatkan disiplin di perguruan tinggi. EduTech: Jurnal Ilmu Pendidikan Dan Ilmu Sosial, 3(1).

Dessler, G. (2015). Manajemen sumber daya manusia. Jakarta: Salemba Empat.

Furadantin, R. (2018). Analisis data menggunakan aplikasi smartpls v. 3.2. 7 2018. Jurnal Manajemen, 1(1), 1–18.

Habib, M. A. F. (2021). Kajian teoritis pemberdayaan masyarakat dan ekonomi kreatif. Ar Rehla: Journal of Islamic Tourism, Halal Food, Islamic Traveling, and Creative Economy, 1(2), 82–110.

Hardianti, S. (2017). Partisipasi masyarakat dalam pembangunan infrastruktur desa (program alokasi dana desa di Desa Buntongi Kecamatan Ampana Kota). Katalogis, 5(1).

Hariadi, S. S. (2011). Dinamika kelompok: teori dan aplikasinya untuk analisis keberhasilan kelompok tani sebagai unit belajar, kerjasama, produksi, dan bisnis. Sekolah Pascasarjana, Universitas Gadjah Mada.

Hikmat, R. H. (2001). Strategi Pemberdayaan Masyarakat, Cetakan ke-1. Bandung: Humaniora Utama Press (HUP).

Lestari, E. (2018). Pemberdayaan masyarakat melalui alokasi dana Desa dalam upaya meningkatkan kesejahteraan masyarakat: studi deskriptif di Desa Kertajaya Kecamatan Ciranjang Kabupaten Cianjur. UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

Pasali, H., Yantu, I., & Bokingo, A. H. (2022). Peran Manajemen Sumber Daya Manusia Dalam Meningkatkan Pendapatan Bumdes Desa Pelita Jaya Kecamatan Bone Raya Kabupaten Bone Bolango. JAMBURA: Jurnal Ilmiah Manajemen Dan Bisnis, 4(3), 226–234.

Prihatini, D., & Subanda, I. N. (2020). Implementasi kebijakan alokasi dana desa dalam upaya pencegahan stunting terintegrasi. Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi), 4(2), 46–59.

Samsi, H. S. (2011). Dinamika Kelompok: Teori dan Aplikasi Keberhasilan Kelompok Tani sebagai Unit Belajar, Kerjasama, Produksi, dan Bisnis. Yogyakarta: Sekolah Pascasarjana UGM.

Serdarmayanti, T. L. dan M. (2020). Inovasi dan Manajemen Pengetahuan untuk Mewujudkan SDM Unggul. Refika Aditama.

Stoner, A.F, James dan Edward Freeman (eds). (2014). Manajemen. PT Prenhallindo.

Suharto, E. (2014). Membangun masyarakat memberdayakan rakyat, kajian strategis pembangunan kesejahteraan rakyat sosial dan pekerjaan sosial. Bandung: PT. Refika Aditama.

Suryanto, A., & Saepulloh, A. (2016). Optimalisasi Fungsi dan Potensi Masjid: Model Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat Berbasis Masjid di Kota Tasikmalaya. Iqtishoduna: Jurnal Ekonomi Islam, 5(2), 150_176-150_176.

Syahrir, D., Yulinda, E., & Yusuf, M. (2020). Aplikasi Metode SEM-PLS dalam Pengelolaan Sumberdaya Pesisir dan Lautan. PT Penerbit IPB Press.




DOI: http://dx.doi.org/10.25157/dak.v10i1.10207

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##

DINAMIKA

Program Studi Administrasi Publik, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Universitas Galuh

email: dinamika@unigal.ac.id

ISSN: 2356-2269
eISSN
: 2614-2945

Dinamika : Jurnal Ilmiah Ilmu Administrasi Negara © 2023 by Program Studi Administrasi Publik, FISIP - Universitas Galuh is licensed under CC BY-NC-SA 4.0

Created by Admin