PENGENTASAN KEMISKINAN MELALUI PNPM MANDIRI PEDESAAN (Studi Kasus Di Kecamatan Ciamis Kabupaten Ciamis)

Wawan Risnawan

Sari


ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengentasan kemiskinan melalui Program PNPM Mandiri Perdesaan. Tujuan khusus adalah untuk mengetahui:Tahapan Kerja PNPM Mandiri Perdesaan dalam Pengentasan Kemiskinan. Dalam penelitian ini digunakan pendekatan kualitatif dengan metode  studi kasus, sedangkan untuk mengumpulkan data,digunakan teknik observasi, wawancara mendalam dan dokumentasi. Data hasil penelitian telah diolah melalui teknik: Reduksi, Penyajian data dan Penarikan kesimpulan. Dari hasilnya menunjukkan bahwa Dampak dari PNPM Mandiri Perdesaan adalah dilakukan melalui tahapan kerja PNPM Mandiri Perdesaan di masyarakat yaitu : a) mengajak masyarakat lebih memusatkan pemikiran dan tindakan kebijakan pemerintah (Program PNPM Mandiri Perdesaan) pada penciptaan keadaan yang mendorong dan mendukung usaha-usaha rakyat untuk memenuhi kebutuhan dan memecahkan masalah kemiskinan di tingkat individual, keluarga dan komunitas. b) Mengembangkan struktur dan proses organisasi yang berfungsi menurut kaidah sistem organisasi. c) Mengembangkan  sistem-sistem  produksi-konsumsi  yang  diorganisasi  secara teritorial yang berlandaskan pada kaidah pemilikan dan pengendalian lokal. Sehingga dari tahapan tersebut dapat terwujud hasil berupa pembangunan fisik, peningkatan pendapatan dan pengentasan kemiskinan masyarakat. Kata  Kunci  :  PNPM  Mandiri  Pedesaan  dan Pengentasan Kemiskinan.

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


DAFTAR PUSTAKA

Abd Wahab, Solichin .1997. Analisis Kebijakan : Dari Formulasi ke Implementasi

Agustino, Leo. 2008. Dasar-dasar Kebijakan Publik. Bandung : Alfabeta.

Alex, 2005. Kamus Ilmiah Populer Kontemporer. Surabaya : Karya Mandiri.

Anderson, James E, 1984. Public Policy-Making. USA : CBS College Publishing

Badudu, Yusuf, 1994, Kamus Umum Bahasa Indonesia, Jakarta : Pustaka Sinar Harapan.

Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Pengentasan Kemiskinan Provinsi Jawa Barat, Petunjuk Teknis Operasional PNPM Mandiri Perdesaan tahun 2010.

Bungin, Burhan. 2003. Analisis Data Penelitian Kualitatif. Jakarta : Raja Grafindo Persada.

-------------------. 2007. Metodologi Penelitian Kualitatif . Jakarta : Raja Grafindo Persada

Dunn, William. 2004. Pengantar Analisis Kebijakan Publik. (Terjemahan). Yogyakarta : Gajah Mada University Press

Edwards III, George C. 1980. Implementing Public Policy. Washintong DC: Congressional Quarterly Press

Grindle, S, Merilee. 1980. Politics And Policy Implementation In The Third World, New Jersey in The United Kingdom : Princeton University Press

Hikmat, Harry, 2004 _ Strategi Pemberdayaan Masyarakat, Humaniora, Bandung.

Hogwood Brian and Gunn Lewis. 1984. Policy Analysis For The Real World. New York : Oxford University Press.

Pasolong, Harbani, 2008, Kepemimpinan birokrasi, Bandung, Alfabeta

Sugiyono. 2007. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D, Bandung : Penerbit Alfabeta.

Thoha, Miftah, 2008, Ilmu Administrasi Publik Kontemporer, Jakarta, Kencana

Undang-undang Nomor 32 tahun 2004 Tentang Pemerintahan Daerah, Jakarta : Visi Media.

Yuliadi, Imamudin, 2007 – Perekonomian Indonesia masalah dan implementasi kebijakan, UPFE-UMY, Yogyakarta.




DOI: http://dx.doi.org/10.25157/dinamika.v5i2.1411

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##

DINAMIKA

Program Studi Administrasi Publik, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Universitas Galuh

email: dinamika@unigal.ac.id

ISSN: 2356-2269
eISSN
: 2614-2945

Dinamika : Jurnal Ilmiah Ilmu Administrasi Negara © 2023 by Program Studi Administrasi Publik, FISIP - Universitas Galuh is licensed under CC BY-NC-SA 4.0

Created by Admin