PENERAPAN ANALISIS SWOT DAN MANAJEMEN MUTU TERPADU (TQM) DALAM PENETAPAN STRATEGI PEMASARAN TOSERBA

Dina Agustina

Abstract


Penelitian ini difokuskan pada Penerapan analisis SWOT dan manajemen mutu terpadu (TQM) dalam penetapan strategi pemasaran (studi kasus pada PD. Fajar Toserba Kuningan). Metode penelitian yang digunakan deskriptif analisis dengan pendekatan studi kasus yaitu mengamati aspek-aspek tertentu secara spesifik untuk memperoleh data primer maupun skunder. Hasil penelitian menunjukan bahwapenerapan analisis SWOT dan manajemen mutu terpadu (TQM) yang baik akan menghasilkan strategi pemasaran yang tepat. PD. Fajar Toserba sebaiknya melaksanakan routine strategy change (strategi perubahan rutin) terhadap strategi-strategi selama ini yang dilakukan agar tidak tergusur dengan adanya pesaing-pesaing yang ada. Perubahan tersebut dapat dilakukan melalui perubahan penetapan strategi produk, perubahan strategi harga, penambahan strategi promosi dan pengoptimalan strategi pendistribusian untuk menciptakan loyalitas konsumen.

References


Adriani,0T02010.0Model0Manajemen0Strategi.0Tersedia:http://tiaaadriani.blogspot.co.id/2010/01/model0manajemen strategi.html

Afrillita, N. 2013. Analisis SWOT dalam Menentukan Strategi Pemasaran Sepeda Motor pada PT. Samekarindo Indah Di Samarinda. eJournal Administrasi Bisnis. 1 (1): 56-70.

Andriana, A, N. 2014. Pengaruh Total Quality Management (TQM) Terhadap Target Pemasaran pada PT.Wijaya Karya (persero), Tbk di Samarinda. eJournal Ilmu Administrasi Bisnis. 2(1): 96-107.

Arifah, L. 2008. Analisis SWOT pada Bank Bukopin Syariah Cabang Surabaya, Skripsi, Jurusan Manajemen Dakwah Fakultas IAIN sunan Ampel Surabaya, hal 17.

Choirunnisak, 2012. Penerapan Analisis SWOT Dalam Strategi Pemasaran Produk Tabungan Pada BMI Cabang Pembantu Magelang. Tersedia:0http://perpus.iainsalatiga.ac.id/docfiles/fulltext/b523aefb1e7c87d1.pdf

Gunarto,0B.02013.0Stategi0Pemasaran.0(Online).0Tersedia:0http://bieliegunarto.blogspot.co.id/2013/06/strategi-pemasaran.html.

Handi, A, P. 2014. Analisis Pengaruh Total Quality Management Terhadap Kinerja Manajerial pada Industri Tepung Tapioka Kecamatan Margoyoso, Kabupaten Part, Skripsi, Jurusan Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Diponegoro Semarang.

Tersedia:http://eprints.undip.ac.id/44776/1/13_HADI.pdf

Mira Silviani, R, A. Tahapan-Tahapan Penelitian Kualitatif Dan Kuantitatif. Tersedia:http://rinaldoadi.blogspot.co.id/2014/12/tahapan-tahapan-penelitian-kualitatif.html

Setyawan, R 2015. Penerapan Analisis SWOT Sebagai Landasan Merumuskan Strategi Pemasaran Usaha Jasa Sewa Mobil “AMAN-AMIN” Transport Tours and Travel Ambarketawang Sleman Yogyakarta.Tersedia:http://eprints.uny.ac.id/14778/1/skripsiku%20full_robi%20setyawan_09404241036.pdf

Solihin, I. 2009. Pengantar Manajemen. Jakarta: Penerbit Erlangga

Sugiyono, (2012), “Memahami Penelitian Kualitatif”. Bandung: ALFABETA.




DOI: http://dx.doi.org/10.2827/jeim.v3i1.1140

DOI (PDF (Bahasa Indonesia)): http://dx.doi.org/10.2827/jeim.v3i1.1140.g1034

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Add comment





Ekonologi indexed by:
_________________________________________________________________________________________________

Jurnal Ekonologi Ilmu Manajemen

Program Studi Manajemen, Fakultas Ekonomi Universitas Galuh Ciamis
Jln. RE. Martadinata No. 150 Baregbeg Ciamis Jawa Barat - Indonesia
Telp/Fax: 0265-772060 e-mail: jurnalekonologi@unigal.a.c.id; web: http://jurnal.unigal.ac.id/index.php/ekonologi
ISSN 2355-6099 (Print) : ISSN 2620-6188 (Online)
Creative Commons License
This work is licensed under a
Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.