TINDAK TUTUR ILOKUSI DALAM TAYANGAN MATA NAJWA DENGAN TOPIK KORUPSI KALA PANDEMI

Yunita Trisnawati, Alfi Khoiru An Nisa

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan bentuk tindak tutur ilokusi pada program Mata Najwa dengan topik “Korupsi Kala Pandemi”. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini, yaitu metode deskriptif kualitatif. Teknik analisis yang digunakan pada penelitian ini, menggunakan teknik simak yang dilakukan dengan cara menyimak bagaimana bentuk tindak tutur ilokusi yang diujarkan oleh penutur dan mitra tutur pada komunikasinya, melalui tayangan program Mata Najwa dengan topik “Korupsi Kala Pandemi”. Hasil penelitian ini, yaitu  ditemukan adanya tindak tutur ilokusi, dengan jenis tindak tutur asertif, tindak tutur ekspresif, tindak tutur direktif, dan tindak tutur deklarasi. Data yang paling banyak ditemukan terdapat pada jenis tindak tutur asertif dan ekspresif, yaitu masing-masing berjumlah 7 kutipan. Selain itu pada tindak tutur direktif ditemukan 1 kutipan dan tindak tutur deklarasi juga ditemukan 1 kutipan.

Keywords


bahasa, tindak tutur ilokusi, program Mata Najwa.

Full Text:

PDF

References


Artati, A., Wardhana, D. E. C., & Basuki, R. (2020). Tindak Tutur Ilokusi Asertif, Direktif, Ekspresif, Komisif, dan Deklaratif pada Program Gelar Wicara Mata Najwa. Diksa : Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, 6(1), 43–57. https://doi.org/10.33369/diksa.v6i1.9687

Elmita, W., Ermanto, & Ratna, E. (2013). Tindak Tutur Direktif Guru Dalam Proses Belajar Mengajar di TK Nusa Indah Banuaran Padang. Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, 1(2), 139–147.

Fatonah, I., Samingin, F., & Ekawati, M. (2018). Tindak Tutur Ilokusi Pada Spanduk Di Magelang. Riset Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, 1(1), 56–67.

Khairuni, N. (2016). DAMPAK POSITIF DAN NEGATIF SOSIAL MEDIA TERHADAP PENDIDIKAN AKHLAK ANAK (Studi Kasus di SMP Negeri 2 Kelas VIII Banda Aceh). JURNAL EDUKASI: Jurnal Bimbingan Konseling, 2(1), 91. https://doi.org/10.22373/je.v2i1.693

Megawati, E. (2016). TINDAK TUTUR ILOKUSI PADA INERAKSI JUAL BELI DI PASAR INDUK KRAMAT JATI. 08(02), 157–171.

Nurinna Arifiany, Maharani P. Ratna, S. I. T. (2016). Pemaknaan Tindak Tutur Direktif Dalam Komik “Yowamushi Pedal Chapter 87-93.” Journal of Chemical Information and Modeling, 2(1), 1–11.

Praptiwi, R. E. (2020). Tindak Tutur Ilokusi Guru Pada Kegiatan Belajar Mengajar Di Smp Labschool Unesa Ketintang Surabaya. Bapala, 7(2), 1–10.

Purba, A. (2011). Tindak tutur dan peristiwa tutur. 1(1), 77–91.

Sagita, V. R., & Setiawan, T. (2020). Tindak Tutur Ilokusi Ridwan Kamil dalam “Talkshow Insight” di CNN Indonesia (The Form and Type of Illocutionary Speech Acts Ridwan Kamil in the “Insight Talkshow” at CNN Indonesia). Lensa: Kajian Kebahasaan, Kesusastraan, Dan Budaya, 9(2), 187. https://doi.org/10.26714/lensa.9.2.2019.187-200

Stambo, R., & Ramadhan, S. (2019). Tindak Tutur Ilokusi Pendakwah Dalam Program Damai Indonesiaku di TV One. Basindo, 3, 250–260.

Suryatin, E. (2018). TINDAK TUTUR DIREKTIF BAHASA INDONESIA PADA POSTER KESEHATAN DI PUSKESMAS KOTA BANJARBARU. Undas, 14(1), 117–128.

Yuliarti, Rustono, & Nuryatin, A. (2015). Tindak Tutur Direktif Dalam Wacana Novel Trilogi Karya Agustinus Wibowo. Seloka: Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, 4(2), 78–85.




DOI: http://dx.doi.org/10.25157/literasi.v5i2.6161

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 

jurnal literasiHasil gambar untuk garuda ristekSee the source image

___________________________________________________________________

View My Stats


        Lisensi Creative Commons

Jurnal Literasi at http://jurnal.unigal.ac.id/index.php/literasi is licensed under Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.