EFEKTIVITAS PENGGUNAAN LEMBAR KERJA BERBASIS MASALAH DENGAN BANTUAN MICROSOFT EXCEL PADA MATA KULIAH PROGRAM KOMPUTER

Satya Santika, Depi Ardian Nugraha, Ai Nur Solihat

Sari


Pengembangan lembar kerja (LK) merupakan suatu hal yang dapat mendukung proses kegiatan belajar mengajar di dunia pendidikan. Lembar Kerja  yang dibuat secara efektif dan sistematis serta fleksibel dapat membantu mahasiswa untuk belajar lebih efektif, aktif secara mandiri maupun berkelompok, sehingga diharapkan dapat meningkatkan kemandirian, keaktifan dan motivasi mahasiswa dalam proses pembelajaran pada mata kuliah program komputer. Lembar kerja yang dibuat biasanya hanya dapat diselesaikan dengan cara konvensional saja, yaitu siswa mengerjakan secara tertulis permasalahan-permasalahan yang terdapat pada lembar kerja tersebut, sehingga mahasiswa hanya terfokus pada kemampuan mahasiswa dalam memecahkan masalah saja sehingga kemampuan berpikir kreatif dan kritis mahasiswa kurang berkembang. Lembar kerja yang dikembangkan pada penelttian ini yaitu lembar kerja yang tidak hanya memfokuskan mahasiswa dalam penyelesaian masalah matematika saja, tetapi untuk merangsang kemampuan berpikir kritis dan kreatif mahasiswa dalam memecahkan masalah-masalah dalam kehidupan sehari-hari yang dapat diselesaikan dengan bantuan Software Microsoft  Excel.  Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui efektivitas penggunaan lembar kerja berbasis masalah pada perkuliahan program komputer dengan bantuan Ms. Excel  dan mengetahui self regulated learning mahasiswa dalam memecahkan masalah matematika pada mata kuliah program komputer dengan bantuan Ms. Excel. Metode yang digunakan pada penelitian ini yaitu metode pengembangan atau research and Development. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh mahasiswa program studi pendidikan matematika angkatan 2016 dan peneliti mengambil 1 kelas untuk dijadikan subjek penelitian sebanyak 42 orang. Instrumen yang digunakan pada penelitian ini meliputi soal tes hasil belajar dan angket self regulated learning (SRL). Tes hasil belajar dan angket self regulated learning dianalisis secara kualitatif.  Keywords: Lembar Kerja, Pembelajaran Berbasis Masalah, Self regulated learning, dan Microsoft  Excel.

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Amir, M. T. (2009). Inovasi Pendidikan Melalui Problem Based Learning. Jakarta: Prenada Media Group.

Alexander. (2006). Psychology in Learning and Instruction. Upper Saddle River. N.J: Merrill/Prentice Hall.

Asyirint, G. (2010). Langkah Cerdas Menjadi Guru Sejati Berprestasi. Yogyakarta: Bahtera Buku.

Bandura, A. (1986). Social Foundations of Thought and Action: a Social Cognitive Theory. Englewood Cliffs. New Jersey: Prentice‐Hall Inc.

Bandura, A. (1997). Self Efficacy: The Exercise of Control. New York: Freeman.

Baumert et al., (2002). Self Regulated Learning as Cross Cultural Concept. Diakses dar http://www.mpib‐berlin.mpg.de/ pisa/pdfs/ccengl.pdf.

Carver, C. S. & Scheier, M.F. (1998). On The Self‐Regulation of Behavior. New York: Cambridge University Press.

Cazzola, M. (2008). Problem-Based Learning And Mathematics: Possible Synergical Actions; Universit `a degli Studi di Milano-Bicocca Milano Italy

Dewi, Devy Retnosari. (2013). Pengembangan lembar kerja siswa untuk pembelajaran permutasi dan kombinasi dengan pendekatan kontekstual untuk siswa sma kelas XI. Universitas Negeri Malang.

Ekawati, Estina dan Sumaryanta. 2011. Pengembangan instrumen penilaian pembelajaran matematika SD/SMP. [online] tersedia:http://p4tkmatematika.org/file/Bermutu% 202011/SD/3.PENGEMBANGAN%20INSTRUMEN%20PENILAIAN%20PEMBELAJARAN%20...pdf. (diakses 1 Januari 2016).

Fredericks, J. A., Blumenfeld, P.C., & Paris, A.H. (2004). School engagement: potential of the concept, state of the evidence. Review of Educational Research. 74, 59‐109.

Galagher, S & Stepien, V (1997). Problem Based Learning: As authentic as Ir getts (Nugraha, Depi Ardian Trans.). Educational Leadership.

Glynn, S.M., Aultman, L.P., & Owens, A.M. (2005). Motivation to Learn in general education programs. The Journals of General of Education. 54 (2), 150‐170.

Howse, R.B., Lange, G., Farran, D.C., & Boyles, C.D.(2003).Motivation and self‐regulation as predictors of achieve‐ment in economically disadvantaged young children. The Journal of Experimental Education, 77 (2), 151‐174.

Martinez‐Pons. (2009). Test of a model of parental inducement of academic sel-regulation. The Journal of Experimental Education. 64 (3), 213‐227.

Martinez‐Pons, M. (2002).A Social cognitive view’ of parental influence on student academic self regulation. Theory into Practice, 61, 126‐131.

McCombs, B.L., & Marzano, R. J. (1990).Putting the self in self regulated learning: The self as agent in integrating skill and will. Educational Psychologist, 25, 51‐70.

Prastowo, Andi. 2012. Panduan Kreatif Membuat Bahan Ajar Inovatif. Jogjakarta: DIVA Press

Pekrun, R., Goetz, T., Titz, W., & Perry, R.P. (2002). Academic emotions in students’ self‐regulated learning and achievement: A program of qualitative and quantitative research. Educational Psychologist, 37 (2), 91‐105.

Pressley, M. (1995). More about The development of self regulation com‐plex, long term, and throughly social. Educational Psychologist, 30, 207‐212.

Ratnaningsih, N. (2006). Belajar Berbasis Masalah (Problem Based Learning). Makalah Seminar Pendidikan Matematika: PSPM FKIP UNSIL. Tidak Diterbitkan

Sanjaya, Wina. (2010). Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses. Pendidikan. Jakarta : Prenada Media Group.

Steffens, K. (2006). Self‐regulated learning in technology‐enhanced learning environments: Lessons of a european peer. European Journal of Education, 41 (3/4), 353‐379.

Trianto. (2009). Mendesain Model Pembelajaran Inovatif-Progresif. Jakarta : Prenada Media Group.

Valle, A., Núñez, J.C., Carlos, J., Cabanach, R.G., González‐Pienda, J.E., Rodríguez, S., Rosario, P., Cerezo, R., & Muñoz‐Cadavid, M.A. (2008). Self‐regulated profiles and academic achievement. Psicothema, 20( 4), 724‐731

Wijayanti, Dian., Sulistyo Saputro & Nanik Dwi Nurhayati. (2015). Pengembangan media lembar kerja siswa (LKS) berbasis hierarki konsep untuk pembelajaran kimia kelas X pokok bahasan pereaksi pembatas. Jurnal Pendidikan Kimia (JPK), 4(2), 16. Retrieved krom:http://jurnal.fkip.uns.ac.id/index.php/kimia/article/view/ 5645/3973

Woolfolk. (2008). Educational Psychology.Active Learning Edition Tenth Edition. Boston: Allyn & Bacon.

Zimmerman,B.J.(1999).Acquiring biting revision skill, shifting from process goals to outcome self regulatory goals. Journal of Educational Psychology, 91 (2), 241‐250

Zimmerman, B.J., & Martinez‐Pons, M.(2001). Students differences in self regulated learning: Relating grade, sex, and giftedness to self efficacy and strategy use. Journal of Educational Psychology, 82 (1), 51‐59.

Zimmerman, B.J. (2002). Becoming a self egulated learner:An overview. Theory into Practice, 41, 64‐70.




DOI: http://dx.doi.org/10.25157/teorema.v4i1.1723

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##

Laman Teorema: https://jurnal.unigal.ac.id/index.php/teorema/index

Terindek: