DAMPAK RESOURCE LEVELING TERHADAP ALOKASI TENAGA KERJA DALAM PROYEK KONSTRUKSI
Sari
Tenaga kerja merupakan salah satu sumber daya yang berpengaruh yerhadap penyelesaian proyek kostruksi. Pada tahapan ini seringkali muncul masalah yang berkaitan dengan pengaturan tenaga kerja. Tidak meratanya ketersediaan tenaga kerja berpengaruh terhadap alokasi tenaga kerja pada proyek konstruksi.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh resource leveling terhadap alokasi tenaga kerja pada proyek konstruksi. Sementara data yang digunakan adalah data yang telah ada seperti time schedule dan daftar kuantitas dan harga. Teknik analisis data menggunakan menggunakan resource leveling dengan bantuan Microsoft Project.Hasil penelitian menunjukan bahwa resource leveling pada tenaga kerja (tukang gali, tukang batu, dan pekerja) berpengaruh terhadap alokasi tenaga kerja pada proyek konstruksi. Penumpukan tenaga kerja yang etrjadi pada kondisi normaldapat dirata-ratakan setelah menerapkan resource leveling, sehingga alokasi tenaga kerja menjadi lebih baik .
Kata Kunci
Resource Leveling, Alokasi Tenaga Kerja dan Proyek Konstruksi
Referensi
Ervianto, W.I. 2005. Manajemen Proyek Konstruksi. Edisi Revisi Penerbit Andi. Yogyakarta.
Gray, C.F. dan Larson. E. W. 2007. Manajemen Proyek Proses Manajerial. Penerbit Andi. Yogyakarta.
Husen, A. 2011. Manajemen Proyek Perencanaan Penjadwalan dan Pengendalian Proyek. Penerbit Andi Yogyakarta.
Dipohusodo. I. 1996. Manajemen Proyek dan Konstruksi. Kanisius. Yogyakarta.
Kurniyawan. D. 2007. Analisis Anggaran Biaya Resource Leveling untuk Efisiensi Tenaga Kerja pada Proyek Pembangunan Gedung Sekolah Menengah Umum Al-Azhar di Bumi Serpong Damai.
Refbacks
- Saat ini tidak ada refbacks.
Diterbitkan oleh:
Fakultas Teknik
Universitas Galuh Ciamis
Jl. R.E. Martadinata No. 150 Ciamis
Tlp. (0265) 776324 Fax. (0265) 776324