Gambaran Nyeri Punggung Bawah pada Ibu Hamil Trimester II dan III di TPMB Elis Marlina

Yola Yolandini, Kurniati Devi Purnamasari, Siti Fatimah

Abstract


Nyeri punggung bawah dalam kehamilan adalah kondisi yang kurang nyaman disebabkan oleh pembesaran rahim seta peningkatan berat badan, yang mengakibatkan otot-otot bekerja lebih keras yang mengakibatkam terjadinya penekanan di otot serta persendian. Penelitian yang dilakukan bertujuan untuk menggambarkan nyeri punggung bawah pada ibu hamil trimester II dan III di TPMB Elis Marlina Kota Tasikmalaya denan menggunakan metode kuantitatif yang dilakukan dengan pendekatan deskriptif untuk memetakan kondisi nyeri punggung bawah terhadap ibu hamil dengan trimester II dan III. Populasi dalam penelitian ini terdiri dari 50 ibu hamil trimester II dan III, dan seluruhnya diambil sebagai sampel menggunakan teknik Total Sampling. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini berupa kuesioner dengan dikumpulkannya data secara langsung, dan data dianalisis menggunakan distribusi frekuensi. Hasil penelitian mengungkapkan bahwa dari total 50 responden, yang sebagian besar responden yaitu 23 responden (46%), mengalami nyeri punggung bawah dengan kategori sedang di TPMB Elis Marlina. Diharapkan upaya peningkatan skrining dan penanganan nyeri bagi ibu hamil khususnya ditrimester II dan III yang mengalami nyeri punggung bawah dapat ditingkatkan, serta diselenggarakan kelas ibu hamil untuk mengatasi keluhan tersebut.

Keywords


Nyeri; Punggung Bawah; Kehamilan

Full Text:

PDF

References


Ella Khairunnisa, Eka Riana, Dwi Khalisa Putri, & Sella Ridha Agfiani. (2022). Gambaran Derajat Nyeri Punggung Pada Ibu Hamil Trimester Iii. WOMB Midwifery Journal, 1(2), 13–17. https://doi.org/10.54832/wombmidj.v1i2.69

Aulia, A. R., Wahyuni, I., & Jayanti, S. (2023). Hubungan Durasi Kerja, Masa Kerja, dan Postur Kerja dengan Keluhan Nyeri Punggung Bawah pada Pekerja Batik Tulis di Kampung Batik Kauman Kota Pekalongan. Media Kesehatan Masyarakat Indonesia, 22(2), 120–124. https://doi.org/10.14710/mkmi.22.2.120-124

Isnaeni SD. (2021). BAB I Karya Tulis Ilmiah Kehamilan. Media Informasi Eprints Ummi, 2. Muflihah, I. S., & Fatimah, T. N. S. N. (2022). Perubahan Rerata Skor Nyeri Punggung Pada

Purnamasari, K. D. (2019). Nyeri Punggung Bawah Pada Ibu Hamil Trimester Ii Dan Iii. Journal of Midwifery and Public Health, 1(1), 9. https://doi.org/10.25157/jmph.v1i1.2000

Putri, D. N., Sari, S. A., Fitri, N. L., Dharma, A. K., & Metro, W. (2023). Penerapan Kompres Hangat Untuk Mengurangi Nyeri Punggung Pada Ibu Hamil Trimester Iii Di Wilayah Kerja Uptd Puskesmas Purwosari Kec. Metro Utara Tahun 2022 Implementation of Warm Compresses To Reduce Back Pain in Trimester Iii Pregnant Women in the Work A. Jurnal Cendikia Muda, 3(2)

Efriana, R., Sanjaya, R., Studi Pendidikan Profesi Bidan, P., & Kesehatan, F. (2023). Kompres Hangat Pada Ibu Hamil Trimester Iii Untuk Mengurangi Nyeri Punggung. Jurnal Maternitas Aisyah. http://journal.aisyahuniversity.ac.id/index.php/Jaman

Hanifah, Risa Melliana, Dewi Nurdianti, and Ade Kurniawati. "PENERAPAN KOMPRES HANGAT UNTUK MENGURANGI NYERI PUNGGUNG PADA IBU HAMIL TRIMESTER III FISIOLOGIS." Jurnal BIMTAS: Jurnal Kebidanan Umtas 6.2 (2022): 79-85.

Purnamasari, K. D. (2019). Nyeri Punggung Bawah Pada Ibu Hamil Trimester Ii Dan Iii. Journal of Midwifery and Public Health, 1(1), 9. https://doi.org/10.25157/jmph.v1i1.2000.




DOI: http://dx.doi.org/10.25157/jmph.v6i1.16129

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Journal of Midwifery and Public Health

Diterbitkan oleh :
Prodi Kebidanan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Galuh
Jl. R.E Martadinata No.150 Ciamis 46251
Email : info.jmph@unigal.ac.id