PENGARUH BARISTA TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN COFFEE SHOP DI KOTA BANDUNG

Akhmad Jaeroni, Wachdijono Wachdijono

Abstract


Loyalitas konsumen merupakan faktor yang sangat penting dalam mendukung keberlanjutan usaha coffee shop, dan ada banyak faktor yang memengaruhi loyalitas tersebut, dan salah satunya adalah barista. Barista adalah orang yang bertanggung jawab dalam menyajikan, meracik, dan berkomunikasi dengan konsumen mengenai produk, sehingga barista memiliki peran yang sangat penting dalam upaya mencapai loyalitas konsumen. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kondisi barista dan loyalitas konsumen, serta pengaruh barista terhadap loyalitas konsumen coffee shop di Kota Bandung, Provinsi Jawa Barat. Penelitian dilaksanakan antara bulan Januari hingga April 2022 dengan menggunakan desain penelitian kuantitatif deskriptif dan metode survei. Jumlah sampel ditentukan berdasarkan jumlah indikator, sehingga jumlahnya 77 responden. Data diukur menggunakan Skala Likert dan dianalisis menggunakan metode analisis regresi linier sederhana. Hasil penelitian menunjukkan kondisi barista berada dalam kategori "ahli" (skor 76,3 %) dan loyalitas konsumen berada dalam kategori "setia" (skor 71,9 %). Barista memiliki pengaruh yang sangat signifikan terhadap loyalitas konsumen coffee shop dengan nilai signifikansi sebesar 0,000 (< 0,05). Oleh karena itu, disarankan kepada pengelola coffee shop kopi di Kota Bandung untuk meningkatkan kualitas barista guna menarik dan mempertahankan loyalitas pelanggan.

Full Text:

PDF

References


Abduh Malik Ahmad Arrasyid and Nurbaiti. (2022). Analisis Kualitas Produk Dan Layanan Terhadap Loyalitas Pelanggan Di Amaro Coffee Shop. Profit: Jurnal Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 1(4), 139–146. https://doi.org/10.58192/profit.v1i4.316

Ahmad Alvarizy and Yosini Deliana. (2021). Kompetensi Barista Dalam Menyampaikan Experiential Marketing Di Coffee Shop Di Kota Bandung. Mimbar Agribisnis: Jurnal Pemikiran Masyarakat Ilmiah Berwawasan Agribisnis, 7(2), 1338. https://doi.org/10.25157/ma.v7i2.5338

Arieza, U. (2022). 20 Tempat Ngopi Instagramable di Bandung, Cocok buat Nongkrong. Kompas.Com. https://bit.ly/20_tempat_ngopi_instagrammable

Arif Rahmanulloh and Garrett Mc Donald. (2019). Indonesia Coffee Annual Report 2019. https://bit.ly/3s4Hojf

Ayuningtyas, S., Maduwinarti, A., Mulyati, D. J., Studi, P., & Bisnis, A. (2022). Pengaruh Store Atmosphere , Cita Rasa Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan. 216–220.

Barata, A. A. (2003). Dasar-Dasar Pelayanan Prima (Rayendra L. Toruan (ed.)). PT. Elex Media Komputindo.

Christovel Zuriel Umbase, William Areros, L. T. (2022). Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan pada Kedai Kopi Senyawa di Manado. Productivity, 3(4), 390–395.

Dani Hamdan and Aries Santani. (2018). Coffee : Karena selera tidak dapat diperdebatkan (2nd ed.). AgroMedia Pustaka.

Dedy Darmansyah and Widya Novpriani. (2019). Indikator-indikator konsumen dalam memilih coffee shop (studi kasus: konsumen coffee shop provinsi aceh). Bisnis Tani, 5(2), 76–84.

Dhisasmito, Prameswari Purnamadewi and Kumar, S. (2020). Understanding customer loyalty in the coffee shop industry (A survey in Jakarta, Indonesia). British Food Journal, 122(7), 2253–2271. https://doi.org/10.1108/BFJ-10-2019-0763

Doddy Samsura. (2012). Ngopi ala barista (1st ed.). Penebar Plus.

Dwi Wulandari. (2019). Pengaruh Kualitas Pelayanan Barista Kopi Sana Terhadap Loyalitas Pelanggan [Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta]. https://repository.upnvj.ac.id/2146/1/AWAL.pdf

Edy Panggabean. (2012). The Secret of Barista (1st ed.). PT WahyuMedia. https://bit.ly/3uNmmaX

Eki Syahrudin, E. Y. and O. O. (2022). Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Loyalitas Pelanggan Kopi Yor Pasar Alam Bekasi. Nusantara: Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial, 9(5), 1897–1907. http://jurnal.um-tapsel.ac.id/index.php/nusantara/article/view/6063/4212

Elijah Joel Mustamu and Ngatno. (2021). Pengaruh Inovasi Produk Terhadap Loyalitas Konsumen dengan Kepuasan Konsumen sebagai Variabel Intervening pada KFC Srondol. Jurnal Administrasi Bisnis, X(I), 689–696.

Ghozali, I. (2011). Aplikasi analisis multivariate dengan program IBM SPSS 19 (5th ed.). BP Universitas Diponegoro. https://bit.ly/3jqmXwo

Hery. (2016). Analisis Laporan Keuangan-Integrated And Comprehensive. Grasindo.

Imam Ghozali and Haji Fuad. (2005). Structural Equation Modeling: Teori, Konsep & Aplikasi dengan Program Lisrel 8.54. Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

J. Supranto. (2006). Pengukuran tingkat kepuasan pelanggan untuk menaikkan pangsa pasar (3rd ed.). Renika Cipta.

J. Supranto. (2008). Statistik teori dan aplikasi (W. H. Devri Barnadi (ed.); ketujuh). Erlangga. https://bit.ly/3cEl9Mb

Joseph F. Hair Jr; William C. Black; Barry J. Babin; Rolph E. Anderson. (2010). Multivariate Data Analysis (7th ed.). Prentice Hall International.

Kotler, Philip and Kevin Lane Keller. (2016). Marketing Managemen (15th ed.). Pearson Education,Inc.

Lala. (2023). Dataran Rendah – Ciri Ciri, Manfaat, Contoh Beserta Gambar. Ekosistem.Co.Id. https://ekosistem.co.id/dataran-rendah/

Lorenssa, B. A., Astuti, M., & Husniati, R. (2020). Kepuasan Konsumen Sunyi House of Coffee and Hope. Jurnal Ilmiah Manajemen Kesatuan, 8(3), 249–260. https://doi.org/10.37641/jimkes.v8i3.360

Lutfi Rahman and Emmita Devi Hari Putri. (2019). Upaya Meningkatkan Kinerja Barista Untuk Mengurangi Keluhan Tamu Di Rock Gilis Coffee Lombok. Khasanah Ilmu - Jurnal Pariwisata Dan Budaya, 10(1), 63–73. https://doi.org/10.31294/khi.v10i1.5620

M. Arif Dhifan and Ani Yuningsih. (2022). Penerapan Komunikasi Antarpribadi Barista Contou Coffee Bandung dengan Konsumen dalam Membangun Brand Value. Bandung Conference Series: Public Relations, 2(2), 342–349. https://doi.org/10.29313/bcspr.v2i2.3434

Miles, D. . (2017). A taxonomy of research gaps: Identifying and defining the seven research gaps. Journal of Research Methods and Strategies, August, 1–15.

Natasya Aretha Diah Maharani and MC. Ninik Sri Rejeki. (2019). Pengaruh Kualitas Komunikasi Interpersonal Terhadap Tingkat Loyalitas Pelanggan (Studi Kasus Pada Pelanggan Kedai Kopi Espresso Bar Yogyakarta). Foreign Affairs, 91(5), 1689–1699.

Nina Dwi Susianti, Ute Chairus M. Nasution, Ayun Maduwinarti, & Awin Mulyati. (2021). Pengaruh Brand Image dan Kualitas Pelayanan Terhadap Loyalitas Konsuen Kedai Kopi Janji JIwa Surabaya (Studi Kasus Pada Kedai Kopi Janji iwa Royal Plaza Surabaya).

Novita Dian Utami. (2015). Pengaruh Kualitas Produk, Pelayanan, Harga Dan Lokasi Terhadap Loyalitas Dengan Kepuasan Sebagai Variabel Intervening. Ilmu Dan Riset Manajemen, 4(5), 1–20.

Rangkuti, F. (2006). Measuring Customer Satisfaction: Teknik Mengukur dan Strategi Meningkatkan Kepuasan Pelanggan plus Analisis Kasus PLN-JP. PT. Gramedia Pustaka Utama.

Ratnasari and Wachdijono. (2021). Bauran Pemasaran dan Perilaku Konsumen Kopi Pada Masa Pandemi Covid-19. Prosiding Seminar Nasional UNIMUS E-ISSN, 4, 524–532. https://prosiding.unimus.ac.id/index.php/semnas/article/viewFile/820/831

Reno Maulidio and Anis Dwiastani. (2022). Pengaruh Kualitas Produk Dan Harga Terhadap Loyalitas Pelanggan Pada Amstirdam Coffee Di Malang. Jurnal Inspirasi, 19(1), 600–610.

Rismatul Karomah, Rois Arifin, M. G. (2018). Pengaruh kualitas produk, pelayanan, harga dan lokasi terhadap loyalitas pelanggan melalui kepuasan sebagai variabel intervening (studi kasus konsumen rumah makan super geprek Dinoyo Malang). Ilmiah Riset Manajemen, 7(1), 1–15. https://bit.ly/3g0j6EV

Schmitt. (2010). Experiential Marketing Bernd Schmite ExperientialNiarketing. January 2013, 37–41.

Sholihah, I. A. (2020). Pengaruh Suasana Cafe dan Kualitas Layanan Terhadap Kepuasan Konsumen di Merdeka Cafe Nganjuk. Jurnal Pendidikan Tata Niaga, 8(1), 750–756.

Sudarsono Katam Kartodiwirio. (2006). Bandung : kilas peristiwa di mata filatelis sebuah wisata sejarah (1st ed.). Kiblat Buku Utama.

Taufik, A., Santoso, S., Fahmi, M. I., Restuanto, F., & Yamin, S. (2022). The Role of Service and Product Quality on Customer Loyalty. Journal of Consumer Sciences, 7(1), 68–82. https://doi.org/10.29244/jcs.7.1.68-82

Ting, H., Lau, W. M., Cheah, J.-H., Yacob, Y., Memon, M. A., & Lau, E. (2018). Perceived quality and intention to revisit coffee concept shops in Malaysia. British Food Journal, 120(5), 1106–1119. https://doi.org/10.1108/BFJ-08-2017-0452

Tjiptono, F. (2012). Strategi Pemasaran (3rd ed.). Andi.

Toffin. (2020, July 12). https://toffin.id/riset-toffin/. Sindo News, 1. https://toffin.id/riset-toffin/

Tsalatsa, M. A. (2021). Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Kepuasan Pelanggan terhadap Loyalitas Pelanggan pada Diskusi Kopi Kafe Gresik. Jurnal Pendidikan Tata Niaga (JPTN), 9(3), 1464–1471.

Wachdijono, Berlyana Febriyanti, Sandi Nasrudin Wibowo, I. T. W. (2022). The relationship between consumer loyalty and time of innovation through coffee shop product innovation variables. Management and Technology, 1(1), 14–24.

Wachdijono. (2022). Loyalitas Konsumen Coffee Shop di Kota Kuningan Provinsi Jawa Barat. Transformasi Pertanian Digital Dalam Mendukung Ketahanan Pangan Dan Masa Depan Yang Berkelanjutan AGROPROSS, 552–562.

Wachdijono and Akhmad Jaeroni. (2021). Pemasaran kopi pada era ke tiga di kabupaten kuningan. Mimbar Agribisnis: Jurnal Pemikiran Masyarakat Ilmiah Berwawasan Agribisnis, 7(2), 1295–1308. https://doi.org/10.25157/ma.v7i2.5235

Wachdijono and Assyifa Chairina Yahya. (2021). Persepsi Konsumen Terhadap Keberadaan Coffee Shop Dan Barista Pada Era Pemasaran Kopi Ke Tiga. Paradigma Agribisnis, 4(1), 11–24. https://doi.org/10.33603/jpa.v4i2.5886

Wachdijono, U. T. and S. W. (2019). Analisis preferensi konsumen kopi pada era revolusi industri 4.0. Agriekonomika, 8(2), 181–193. https://doi.org/10.21107/agriekonomika.v8i2.5427

Waldan, R. (2020). The Effect of Leader Support and Competence to the Organizational Commitments on Employees Performance of Human Resources Development Agency in West Kalimantan. Jurnal Ekonomi Bisnis Dan Kewirausahaan, 9(1), 31. https://doi.org/10.26418/jebik.v9i1.33150

Wijaya. (2019). Statistika: Teori dan Penerapan dalam Penelitian (Aplikasi MS Excel dan SPSS). Angsara Satu.

Wikipedia. (2014). Bandung, Website Resmi Kota. Wikipedia.Org. https://id.wikipedia.org/wiki/Kota_Bandung#Geografi

Willy Sidewalk. (2019). Barista #No cingcong shut up & brew (1st ed.). AgroMedia Pustaka. https://agromedia.net/katalog/barista-nocingcong/

Yoga A. Musika. (2018, August). Mempersiapkan Barista Yang Siap Melayani Pelanggan Seperti Apa Pun. Ottencoffee.Co.Id. https://ottencoffee.co.id/majalah/mempersiapkan-barista-yang-siap-melayani-pelanggan-seperti-apa-pun


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

_______________________________________________________

Fakultas Pertanian Universitas Galuh

Jl. RE Martadinata No. 150 46274

Telepon: (0265) 7602739

Email: prosemnas@unigal.ac.id

 

Prosiding Seminar Nasional Hasil Penelitian Agribisnis is licensed under a Creative Commons Atribution ShareAlike 4.0 Internasional License