Sosialisasi Pemanfaatan Kekayaan Intelektual Untuk Peningkatan Kesejahteraan Pelaku UMKM Galendo di Kabupaten Ciamis

Doni Cakra Gumilar, Ibnu Rusydi, Melinda Bunga Lestari

Abstract


Indonesia merupakan negara yang memiliki potensi Hak Kekayaan Intelektual (HKI) yang sangat besar, khususnya yang berkaitan dengan kekayaan intelektual. Banyak produk-produk kekayaan intelektual yang terdapat di Indonesia, salah satunya yaitu Galendo Ciamis. Akan tetapi, hingga saat ini Galendo Ciamis belum terdaftar sebagai produk kekayaan intelektual di Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI). Apabila hal ini dibiarkan tidak menutup kemungkinan suatu saat dapat terjadi sengketa berkaitan dengan klaim sepihak atau pembohongan publik. Pendaftaran kekayaan intelektual Galendo Ciamis memberikan kepastian hukum bagi Galendo Ciamis. Pendaftaran menjadi syarat utama agar Galendo Ciamis memperoleh perlindungan hukum, sehingga peningkatan kesejahteraan pelaku UMKM Galendo di Kabupaten Ciamis, meningkat. Tujuan dari pengabdian kepada masyarakat ini untuk mengetahui, mendeskripsikan, dan menganalisa terkait hambatan serta upaya yang dilakukan dalam mewujudkan pendaftaran kekeayaan intelektual terhadap Galendo Ciamis. Metode pendekatan dalam pengabdian kepada masyarakat ini yaitu menggunakan jenis yuridis normatif. Pengabdian kepada masyarakat ini menggunakan metode penelitian deskriptif analitis.

Keywords


Pemanfaatan kekayaan intelektual, UMKM, Peningkatan Kesejahteraan, Makanan Khas

References


Ayu, Miranda Risang. 2006. Hak Kekayaan Intelektual Indikasi Geografis. Bandung: PT Alumni.

Bodi Santoso, Kasih, Suherman Abu Umar, 2020, Pengaruh Pengunaan Media Power Point Untuk Meningkatkan Pada Siswa Kelas VII Dan Kelas XI Di Pondok Pesantren Mafatih 1453 Bogor, Jurnal KOMMAS (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Pamulang), Volume 1, Nomor 1

DKUKMP Kab. Ciamis tahun 2021

Sarianti. 2014. Tinjauan Hukum Tentang Kerajinan Tangan Sarung Donggala Sebagai Produk Indikasi Asal. Jurnal Ilmu Hukum Legal Opinion. Edisi 6 Volume 2.

Yulia, Alis, Ibnu Rusydi, Doni Cakra Gumilar. 2022. Perlindungan Hukum Terhadap Indikasi Geografis Galendo Sebagai Makanan Khas Kabupaten Ciamis. Jurnal Ilmiah Galuh Justisi, Volume 10 Nomor 2.

Peraturan Perundang-Undangan

Undang-undang Nomor 20 Tahun 2016 tentang Merek dan Indikasi Geografis

Peraturan Pemerintah No. 51 Tahun 2007 Tentang Indikasi Geografis mengenai prosedur pendaftaran




DOI: http://dx.doi.org/10.25157/ag.v6i2.15523

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

____________________________________________________________________________________

Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM)

Universitas Galuh

Jl. Arya Janggala No. 11 Ciamis 46274

Telepon: (0265) 775295, Fax: (0265) 776787

Email: abdimasgaluh@gmail.com

 

Abdimas Galuh: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat is licensed under a Creative Commons Atribution ShareAlike 4.0 Internasional License

____________________________________________________________________________

Abdimas Galuh: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat diindeks oleh: