Pentingnya Pemahaman Nomor Induk Berusaha (NIB) Bagi Masyarakat alam Rangka Pengembangan Usaha Mikro Kecil (UMK) di Desa Kurungdahu

Muhamad Rizky, Jamilatus Sya'diah, Azmy Nur Azizah, Stefani Amalia, Ahmad Ihsanudin

Abstract


Pada kegiatan pengabdian ini membahas pentingnya Nomor Induk Berusaha (NIB) untuk Usaha Mikro Kecil (UMK) di Desa Kurungdahu, Provinsi Banten, dan upaya untuk meningkatkan pemahaman masyarakat tentang legalitas usaha melalui program pendampingan dan sosialisasi. Dalam kegiatan pengabdian ini berfokus pada permasalahan kurangnya pengetahuan masyarakat mengenai NIB, serta pentingnya legalitas usaha dalam mendukung pengembangan UMK. Program sosialisasi dan pendampingan dilakukan oleh tim KKN Kelompok 9 UIN SMH Banten yang melibatkan kunjungan ke UMK, pelatihan tentang cara pendaftaran NIB melalui sistem OSS (Online Single Submission), dan pendampingan dalam proses pembuatan NIB. Hasil dari program ini menunjukkan peningkatan pemahaman dan kesadaran masyarakat tentang pentingnya legalitas usaha, dengan banyak pelaku UMK yang akhirnya memiliki NIB. Penulis menyimpulkan bahwa dengan adanya NIB, pelaku UMK dapat lebih mudah mengakses berbagai program pemerintah, bantuan keuangan, serta meningkatkan daya saing dan kredibilitas usaha mereka. Sosialisasi dan pendampingan kepada pelaku usaha sangat penting karena untuk meningkatkan pemahaman dan kepemilikan NIB di kalangan pelaku UMK di Desa Kurungdahu.

References


Ambarwati, A., Alfianto, A. N., & Fitriyani, Y. (2024). Sosialisasi Legalitas Usaha MIkro Kecil dan Menengah Dengan Pembuatan Nomor Induk Berusaha di Desa Sukomakmur Magelang: Socialization Micro, Small, and Medium Enterprises Legality with Business Identification Number in Sukomakmur Village Magelang. PengabdianMu: Jurnal Ilmiah Pengabdian kepada Masyarakat, 9(2), 326-338.

Asnaini, S. W., Hartati, R., Hulu, P., Simorangkir, Y. N., Sudiyono, R. N., & Radita, F. R. (2022). Sosialisasi pembuatan nomor induk berusaha (nib) untuk pengembangan umkm di bumdes serdang tirta kencana melalui online single submission. MULIA (Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat), 1(2), 73-83.

Asnaini, S. W., Hartati, R., Hulu, P., Simorangkir, Y. N., Sudiyono, R. N., & Radita, F. R. (2022). Sosialisasi pembuatan nomor induk berusaha (nib) untuk pengembangan umkm di bumdes serdang tirta kencana melalui online single submission. MULIA (Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat), 1(2), 73-83.

Astuti, S., Anggraeni, L., Puspita, D., Dewi, N. A. K., Nagara, E. S., Gumanti, M., ... & Fitrian, Y. (2023). Sosialisasi Pendampingan masyarakat dalam pembuatan NIB sebagai Pendukung Pengembangan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Pringsewu. Jurnal Pengabdian Masyarakat Indonesia (JPMI), 1(2), 175-178.

Irawaty, I., Anitasari, R. F., & Setiawan, A. (2022). Peningkatan Pemahaman Pelaku UMK Mengenai Urgensi dan Tata Cara Mendapatkan Nomor Induk Berusaha (NIB). Jurnal Pengabdian Hukum Indonesia (Indonesian Journal of Legal Community Engagement) JPHI, 5(1), 35-49.

Pendampingan Serta Pembuatan NIB Melalui OSS Sebagai Upaya Pemberdayaan Umkm Di Desa Batuaji Kecamatan Ringinrejo Kabupaten Kediri Peningkatan Kualitas Usaha Di Desa Cilimus Melalui Sosialisasi Dan Pendampingan Dalam Pembuatan Nomor Induk Berusaha (NIB) Melalui Online Single Submission (OSS)

Pitaloka, W. D., Tahwin, M., Nopitasari, D., & Asiyah, N. (2023). Pendampingan Pembuatan Nomor Induk Berusaha (NIB) Dalam Rangka Pengembangan UMKM. Fokus ABDIMAS, 2(1), 78-83.

Rachmiatie, A., Triwardhani, I. J., & Abdullah, C. U. (Eds.). (2022). Islam, Media and Education in the Digital Era: Proceedings of the 3rd Social and Humanities Research Symposium (SoRes 2020), 23–24 November 2020, Bandung, Indonesia. Routledge.




DOI: http://dx.doi.org/10.25157/ag.v6i2.16046

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

____________________________________________________________________________________

Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM)

Universitas Galuh

Jl. Arya Janggala No. 11 Ciamis 46274

Telepon: (0265) 775295, Fax: (0265) 776787

Email: abdimasgaluh@gmail.com

 

Abdimas Galuh: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat is licensed under a Creative Commons Atribution ShareAlike 4.0 Internasional License

____________________________________________________________________________

Abdimas Galuh: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat diindeks oleh: