ANALISIS USAHATANI PISANG AMBON (Musa acuminate L).

Cucu Nurhayati, Yus Rusman, Cecep Pardani

Abstract


Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui : 1) Besarnya biaya dan pendapatan usahatani pisang ambon per hektar per satu kali musim tanam di Desa Langensari Kecamatan Langensari Kota Banjar, 2) besarnya R/C usahatani pisang ambon per hektar per satu kali musim tanam di Desa Langensari Kecamatan Langensari Kota Banjar. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi kasus. Penarikan sampel dalam penelitian ini menggunakan purposive sampling sebanyak 28 petani pisang ambon. Analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis deskriptif. Hasil analisis menunjukkan: Besarnya biaya total (Total Cost) pada usahatani pisang ambon per hektar per satu kali musim tanam di Desa Langensari Kecamatan Langensari Kota Banjar adalah sebesar Rp 52.405.198 yang terdiri dari biaya tetap (Fixed Cost) sebesar Rp 379.002 dan biaya variabel (Variabel Cost) sebesar Rp 52.026.196. Sedangkan nilai penerimaan sebesar Rp 82.500.000 sehingga didapat nilai pendapatan sebesar Rp 30.094.802. Besarnya nilai R/C ada usahatani pisang ambon per hektar per satu kali musim tanam di Desa Langensari Kecamatan Langensari Kota Banjar adalah 1,57. Artinya setiap Rp. 1 biaya yang dikeluarkan akan memperoleh nilai penerimaan sebesar Rp. 1,57dan nilai pendapatan sebesar Rp. 0,57.Kata kunci : analisis usahatani, pisang ambon

Full Text:

PDF

References


Daniel, M., 2002.Pengantar Ekonomi Pertanian. Bumi Aksara, Jakarta.

Departemen Pertanian Republika Indonesia, 2007. Manajemen Agribisnis. Departemen Pertanian Republika Indonesia. Jakarta.

Dinas Pertanian Tanaman Pangan Kota Banjar, 2012. Laporan Semesteran, luas areal tanam, panen, produksi, dan produktivitas. Ciamis.

Hernanto, F., 2004. Ilmu Usaha Tani. Penebar Swadaya, Jakarta.

Kasmir, 2004. Studi Kelayakan Bisnis. Kencana Prenada Media Group.

Jakarta.

Kementerian Pertanian, Survey Pertanian Produksi Tanaman Pangan dan Buah-buahan di Indonesia. Jakarta.

Kuntarsih, 2012. Pedoman Penanganan Pascapanen Pisang, Kementerian Pertanian Indonesia.

Maharani, T. 2008. Analisis Cabang Usahatani dan Sistem Tataniaga Pisang Tanduk (Studi Kasus: Desa Nanggerang, Kecamatan Cicurug, Kabupaten Sukabumi, Provinsi Jawa Barat) [Skripsi] Bogor : Program Sarjana Ekstensi Manajemen Agribisnis Fakultas Pertanian, Institut Pertanian Bogor.

Marhaeni HR. 2007. Faktor-faktor yang mempengaruhi pendapatan usahatani pisang (Musa paradisiacal ) (kasus Kelurahan Rancamaya, Kecamatan Bogor Selatan, Bogor, Jawa Barat [skripsi]. Bogor: Fakultas Pertanian, Institut Pertanian Bogor.

Nudin. 2001. Proyeksi Penduduk dan Angkatan Kerja di Indonesia 1995 – 2025. Jakarta: Lembaga Demografi, Fakultas Ekonomi, Universitas Indonesia.

Prawiro. 2003. Ilmu Kebidanan. Jakarta: Yayasan Bina Pustaka

Pudjiwati, 2006. Sosiologi Pedesaan : Kumpulan Bacaan, Yogyakarta. Gajah Mada University Press.

Rahardi, F., 2006.Agribisnis Tanaman Sayuran. Penebar Swadaya, Jakarta.

Rahardja, P. dan Manurung, M. 2006. Teori Ekonomi Mikro, Suatu Pengantar. Edisi Ketiga. Jakarta: Lembaga Penerbit Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia.

Rahim, A. dan Diah R. D. H. 2008. Pengantar, Teori, dan Kasus Ekonomika Pertanian. Cetakan Kedua. Jakarta: Penebar Swadaya

Riyanto, Bambang. 2001. Dasar - Dasar Pembelanjaan Perusahaan, Edisi Keempat.Yogyakarta: BPFE Yogyakarta.

Rodjak, A., 2006. Manajemen Usahatani. Pustaka Giratuna Bandung Fakultas Pertanian Universitas Padjadjaran. Bandung.

Roedyarto,2007. Budidaya Pisang Ambon. Tribus Agrisarana. Surabaya

Rusli, S. 2004. Pengantar Ilmu Kependudukan. Jakarta: LP3ES.

Soekartawi, 2005. Agribisnis Teori dan Aplikasinya. Jakarta :PT. Raja Grafindo Persada.

Supriyadi A Satuhu S,. 2003. Pisang Budidaya, Pengelolaan dan Prospek Pasar. Penebar Swadaya. Jakarta.

Suratiyah, K., 2006. Ilmu Usahatani. Penebar Swadaya. Jakarta.

Suyanti dan Supriyadi, 2008. Budidaya, Pengolahan dan Prospek Pisang. Penebar Swadaya, Yakarta.




DOI: http://dx.doi.org/10.25157/jimag.v1i2.239

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


___________________________________________________________________________________

Diterbitkan Oleh :

FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS GALUH

Jl. RE Martadinata No. 150 Ciamis 46274

Telepon: 0265-2754011

Email: agroinfogaluh@gmail.com


Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.

 __________________________________________________________________________________

Jurnal Ilmiah Mahasiswa Agroinfo Galuh diindeks oleh: