KOORDINASI ANTAR INSTANSI DALAM MEMBERIKAN LAYANAN KAWASAN TERTIP LALU LINTAS DI KOTA MEDAN

Vebria Eliza, Siti Hazzah Nur R

Sari


Penelitian ini bertujuan untuk dapat mendeskripsikan dan mengetahui koordinasi antar instansi dalam memberikan layanan kawasan tertip lalu lintas di Kota Medan yang mengarah kepada Dinas Perhubungan, Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Kota Medan dan Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Medan. Permasalahan terkait dengan becak bermotor, adanya pedagang kaki lima yang berjualan di kawasan tertip lalu lintas serta masyrakat yang tidak mengetahui tentang kawasan tertip lalu lintas di kota medan sehingga mengakibatkan masih banyaknya terjadi pelanggaran lalu lintas. Metode yang di gunakan pada penelitian ini deskriptif dan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan cara wawancara, observasi, data skunder dan studi pustaka yang berkaitan dengan kawasan tertip lalu lintas dan penertiban lalu lintas di Kota Medan. Data yang di peroleh oleh peneliti kemudian di analisis secara kualitatif dengan cara meninjau semua data yang dikumpulkan serta di dukung oleh hasil wawancara dengan melihat indikator koordinasi seperti kesatuan tindakan, komunikasi, pembagian kerja dan disiplin. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa tidak adanya Surat Keputusan (SK) terkait Kawasan Tertip Lalu Lintas (KTL), tidak adanya sosialisasi yang di lakukan terkait kawasan tertip lalu lintas  kepada masyarakat, masih kurangnya kesadaran diri akan tugas dan tanggung jawab setiap instansi serta komunikasi antar instansi masih sering mengalami keterlambatan informasi sehingga sangat perlu untuk memperkuat koordinasi antar instansi terkait.Kata Kunci : Koordinasi, Kawasan Tertip Lalu Lintas, Antar Stakeholder.

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Buku :

Audina, Nandini. Ike Rachmawati, dan Dian. (2019). Koordinasi Antar Lembaga dalam Penanganan Orang dengan Gangguan Jiwa Terlantar di Kota Suka Bumi. Jurnal Papatung, 2(2): 29-38

Asri B dan Adee Fatahilah. (2019). Koordinasi Pemerintahan dalam MewujudkanTertip Administrasi Penduduk di Kota Palu Provinsi Sulawesi Tengah. Jurnal Registratie. 1(1):61-78

Ayu, Gusni. Sahar, Irwan dan Adam Latrif. (2021). Fungsi Koordinasi Tahap Pelaksanaan Pemerintah di Kecamatan Watang Sindenreng Kabupaten Sindenreng Rappang. Praja, 8(1): 28-38

Benu, Erastus Dominggus. Neolaka dan Ajis S. Adang Djaha. (2020). Kaloborasi dan Koordinasi Penyusuna RBA Universitas Nusa Cendana tahun 2018. IJPA- The Indonesian Journal of Public Administration.6(1):31-52

Citra R, Auliya. Abdul Mahsyar, dan Anwar Parawangi. (2020). Koordinasi Antar SKPD dalam Menanggulangi Pedagang Kaki Lima yang Mengganggu Lalu Lintas di Kota Makasar. Journal of Public Policy and Management, 2(1):13-19

Dharma, Ricky Tri. (2022). Implementasi Kawasan Tertib Lalu Lintas di Wilayah Hukum Polres Tuban. Jurnal Kawruh Abiyasa, 2(2):115-126

Fauzan. (2023). Prilaku Organisasi. Mataram: UIN Khas Press

Hasibuan, Malayu. (2011). Manajemen Sumber Daya Manusia (Edisi Revisi). Bumi Aksara. Jakarta

Hartanto, Bambang. (2020). Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah. Dinas Perhubungan Kota Tanjung Pinang. Tanjung Pinang

Ibrahim. (2018). Metode Penelitian Kualitatif (Panduan Penelitian Beserta Contoh Proposal Kualitatif). Alfabeta. Bandung Krisnandi, Herry.,dkk. (2019). Pengantar Mananjemen. Jakarta: LPU-UNAS

Rinto, Muh. Amir Muhiddin, dan Ansyari Mone. (2021).Koordinasi Badan Pemusyawaratan Desa (BPD) dengan Kepala Desa dalam Perencanaan Pembangunan. JurnalAdministrasi Pemerintahan desa.2(1):24-37

Setiawan, Roy. (2022). Prilaku Organisasi. Jakarta: Cv. Azka Pustaka

Silaen, Novia Ruth dkk,.(2022). Manajamen Sumber Daya Manusia ( Perspektif, Pengembangan dan Perencanaan). CV. Widina Bhakti Persada Bandung. Bandung.

Sinaga, Agnes Maria Sabrina dan Februarti Trimurni. (2023). Koordinasi dinas Perhubungan Lalu Lintas Kepolisian Resor Kota Besar (Satlantas Polrestabes) dalam Penertiban Parkir Liar di Jalan Sutomo. Journal of Science and Social Research. VI (2): 470 – 476

Siregar, Robert Tua dkk,.(2021). Komunikasi Organisasi. CV. Widina Media Utama. Bandung

Sururama, Rahmawati dan Riski Amalia. (2020). Pengawasan Pemerintah. CV Cendekia Press. Bandung

Widiana, Muslichah Erma. (2020). Buku Ajar Pengantar Manajemen. CV. Pena Persada. Surabaya

Kompas.com (2022). 10 Daerah dengan Jumlah Kendaraan Terbanyak. http://www.kompas.com/tren/read/2022/03/13/061446165/1daerahdengan-jumlahkendaraan-bermotor-terbanyakmnasaja?amp=1&page=2

Poroskalimantan.com (2024). Lima jalan di Banjarbaru bakalan jadi Kawasan Tertip Lalu Lintas. http://poroskalimantan.com/lima-jalandi-banjarbaru-bakal-jadi-kawasan-tertip-lalu-lintas/

rc.korlantas.polri.go.id (2023). Jumlah Kendaraan Sumatera Utara tahun 2023. http://rc.korlantas.polri.go.id:8900/eri2017/laprekappolres.php?kdpolda=3poldany=SUMATERA%20UTARA




DOI: http://dx.doi.org/10.25157/dak.v12i3.21224

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##

DINAMIKA

Program Studi Administrasi Publik, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Universitas Galuh

email: dinamika@unigal.ac.id

ISSN: 2356-2269
eISSN
: 2614-2945

Dinamika : Jurnal Ilmiah Ilmu Administrasi Negara © 2023 by Program Studi Administrasi Publik, FISIP - Universitas Galuh is licensed under CC BY-NC-SA 4.0

Created by Admin