KAJIAN SOSIAL BUDAYA PEMBENTUKAN KAWASAN INDUSTRI HASIL TEMBAKAU

Tatang Parjaman, Aan Anwar Sihabudin, Dini Yuliani, Irfan Nursetiawan, Ii Sujai

Sari


Kajian ini dilatar belakangi bahwa salah satu tanggung jawab pemerintah dalam pembangunan adalah menyediakan lapangan pekerjaan bagi masyarakatnya yang salah satunya melalui pembentukan sebuah kawasan industri.  Selain memiliki potensi yang dapat dikembangkan untuk pembentukan sebuah kawasan industri,  Kabupaten Ciamis juga termasuk ke dalam kawasan percepatan pembangunan nasional wilayah pesisir selatan Jawa Barat, sehingga perlu dilakukan kajian akademik untuk pembentukan kawasan industri yaitu Kawasan industri hasil tembakau. Kajian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif yang relevan dengan pengungkapan fenomena secara empiris yang dikorelasikan dengan landasan yuridis dan konseptis, dengan analisis data menggunakan triangulasi sehingga membentuk sebuah kajian akademik yang beretika dan normatif.  Pembentukan kawasan industri hasil tembakau diharapkan memberikan banyak manfaat dan keuntungan dari bidang ekonomi masyarakat, terbentuknya kelembagaan baru dalam masyarakat, serta memudahkan pemerintah daerah dalam pembinaan dan koordinasi di kawasan industri tersebut.  Tetapi juga perlu diantisipasi dampak negatif, diantaranya dengan cara monitoring dan bina lingkungan yang terorganisir oleh pemerintah setempat.

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Cahyanti, L. D. (2018). Strategi Pengembangan Budidaya Tanaman Tembakau Di Kabupaten Ponorogo. AGRORADIX: Jurnal Ilmu Pertanian, 1(2), 42-51.

Dirgapraja, V. A., Poluan, R. J., & Lakat, R. S. (2019). Pengaruh Pengembangan Kawasan Industri Terhadap Permukiman Kecamatan Madidir Kota Bitung. SPASIAL, 6(2), 282-290.

Giddens, Anthony. (1991) Social Theory Today (Terjemahan). Pustaka Pelajar Press, Yogyakarta.

Homer, E. N., Wicaksono, A. D., & Usman, F. (2016). Penentuan Jenis Klaster industri di Kawasan Industri Arar Kabupaten Sorong Berdasarkan Metode Delphi dan Analytical Hierarchi Process (AHP). The Indonesian Green Technology Journal, 5(1), 16-23.

Herimanto dan Winarno (2014). Ilmu Sosial dan Budaya Dasar. Jakarta: Bumi Aksara.

Hughes, Owen E. (1998). Public Management & Administration. Palgrave Publisher Ltd. New York.

Kistanto, N. H. (2008). Sistem Sosial-Budaya di Indonesia. Sabda: jurnal kajian kebudayaan, 3(2).

Kusnandar V.B (2021). Realisasi Penerimaan Cukai Hasil Tembakau. Tersedia: (Online) https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2021/09/06/realisasi-penerimaan-cukai-hasil-tembakau-naik-367-pada-2020. Diunduh: 01 Oktober 2021.

Lexy J. Moleong (2017). Metode Penelitian Kualitatif. Bandung: Rosdakarya.

Mepriyanto, N. D., & Saptutyningsih, E. (2019). Pengaruh Keberadaan Industri Hasil Tembakau (IHT) Terhadap Harga Rumah Menggunakan Pendekatan Hedonic Price: Studi Pada Kawasan Sekitar PR Sukun, Kudus, Jawa Tengah. Journal of Economics Research and Social Sciences, 3(2), 72-82.

Murti, I. A. (2011). Analisis Alokasi Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau di Kota Surakarta.

Pebriani, N. K. D., Erviantono, T., & Wismayanti, K. W. D. (2017). Kemitraan pengembangan sektor pariwisata (Studi Kasus: Bali Elephant Camp, Desa Wisata Carangsari, Kecamatan Petang, Kabupaten Badung). Citizen Charter, 1(1), 165251.

Purbasari, I. (2018). Dinamika Pembangunan Masyarakat Kudus Berkonteks Sejarah Industri dan Budaya Lokal. Khazanah Pendidikan, 11(1).

Rachmat, M., & Aldillah, R. (2010). Agribisnis tembakau di Indonesia: Kontroversi dan prospek. In Forum Penelitian Agro Ekonomi (Vol. 28, No. 1, pp. 69-80).

Verulitasari, E., & Cahyono, A. (2016). Nilai Budaya Dalam Pertunjukan Rapai Geleng Mencerminkan Identitas Budaya Aceh. Catharsis, 5(1), 41-47.

Wijaya, C. (2019). Analisis Hukum Penolakan Aksesi Framework Convention on Tobacco Control (FCTC) Terhadap Industri Hasil Tembakau di Indonesia.

Yoga, S. (2019). Perubahan Sosial Budaya Masyarakat Indonesia dan Perkembangan Teknologi Komunikasi. Jurnal Al-Bayan: Media Kajian dan Pengembangan Ilmu Dakwah, 24(1).




DOI: http://dx.doi.org/10.25157/dak.v9i1.7099

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##

DINAMIKA

Program Studi Administrasi Publik, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Universitas Galuh

email: dinamika@unigal.ac.id

ISSN: 2356-2269
eISSN
: 2614-2945

Dinamika : Jurnal Ilmiah Ilmu Administrasi Negara © 2023 by Program Studi Administrasi Publik, FISIP - Universitas Galuh is licensed under CC BY-NC-SA 4.0

Created by Admin