Kolerasi Antara Self Esteem dengan Prestasi Belajar Mahasiswa Program Studi Akuntansi

Tiara Kusuma Dewi

Abstract

Self Esteem merupakan komponen konsep diri yang didefinisikan sebagai pengaturan pikiran dan perasaan individu tentang harga diri dan kepentingan, yaitu sikap global positif atau negatif yang mengarah pada dirinya sendiri Masalah dalam penelitian ini adalah apakah harga diri mempengaruhi belajar siswa pencapaian. Artikel untuk menguji hubungan antara Self Esteem dengan prestasi belajar mahasiswa Akuntansi di Universitas Triatma Mulya. Metode yang digunakan adalah metode asosialtif yang bertujuan untuk menguji hubungan antara variabel bebas dengan variabel terikat Objek dalam penelitian ini mahasiswa akuntansi Universitas Triatma Mulya. Regresi Linier sederhana adalah metode metode analisiss data yang digunakan. Teknik pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling dengan kriteria mahasiswa yang sudah semester V. Berdasarkan hasil analisis yang telah dilakukan ditemukan bahwa semakin tinggi tingkat Self Esteem semakin maka baik prestasi belajar. Self Esteem dapat digolongkan menjadi dua, yaitu Self Esteem rendah dan Self Esteem tinggi. Seseorang yang memiliki Self Esteem rendah akan cenderung memiliki sikap mengalah (self-defeating). Sikap mengalah ini akan menjadikan orang tersebut lebih peka dan rentan tersinggung. Selain itu, orang dengan Self Esteem rendah akan cenderung untuk membaca tanda-tanda penolakan dari orang lain dalam perilaku kesehariannya sehingga mengganggu proses adaptasi, baik adaptasi secara mental maupun perilaku. Sedangkan bagi individu yang memiliki Self Esteem tinggi lebih cenderung untuk memiliki ekpektasi akan kenyataan yang kuat. individu dengan Self Esteem tinggi lebih mengutamakan tindakan yang dapat menguatkan dan meningkatkan hubungan untuk melawan bullying yang dipersepsikan sebagai tindakan merendahkan yang ditujukan kepada dirinya.

Keywords

Self Esteem; Prestasi Belajar; IPK

References

Abbas, N. (2000). Penerapan Model Pembelajaran Berdasarkan Masalah (Problem Based Instruction) Dalam Pembelajaran Matematika di SMU. [On line] tersedia : http://www.depdiknas.go.id/jurnal/51/040429%20-ed-20%nurhayati penerapan%20%model%20pembelajaran.pdf

Adirestuti, Fitranty (2019). Pengaruh Self-Efficacy Guru dan Kreativitas Guru Terhadap Motivasi Belajar Siswa dan Implikasinya Terhadap Prestasi Belajar Pada Mata Pelajaran Ekonomi. Jurnal Wahana Pendidikan Vol. 4, No. 1, pp 54-67. DOI: http://dx.doi.org/10.25157/wa.v4i1.386

Ahmadi dan Supriyono, W. (2004). Psikologi belajar. Jakarta: PT Rineka Cipta

Alfiana , (2016). Harga diri Dengan Prestasi Belajar Pada Mahasiswa. Universitas Muhammadiyah Malang: skrispsi psikologi

Coopersmith. (1967). The Antecedent Of Self Esteem. San Fransisco : Freeman & Company.

Dayakisni T, dan Hudaniah. (2006).Psikologi Sosial. Malang. UMM Press.

Dewi, T. K., & Setiawan, K. R. (2022). Kinerja Karyawan Ditinjau Dari Efektivitas Penerapan Sistem Informasi Akuntansi Dan Kompleksitas Tugas Di Yayasan Triatma Surya Jaya. Widya Akuntansi dan Keuangan, 4(01), 29-36.

Ghozali, Imam. 2016. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS. Edisi Kedua. Semarang: Universitas Diponegoro.

Irawaty, Neny (2012) Hubungan Antara harga diri (Self Esteem) dengan Prestasi Belajar Pada Siswa SMKN 48 Jakarta Timur. Jurnal Econosain Vol. X No. 2, 193-210. https://doi.org/10.21009/econosains.0102.04

Martin, J.A, Nunez, J. L., Navarro, J. G., & Grijalvo, F. (2007). The Rosenberg Scale: Translation and Validation in University Students. The Spanish Journal of Psychology. 10, 458-46 DOI: https://doi.org/10.1017/S1138741600006727

Novianti, F. (2012). Hubungan antara harga diri dengan minat membeli pakaian import secound pada mahasiswa. Universitas Muhammadiyah Malang: skrispsi psikologi

Nasution, dkk. (2002) Belajar dan Pembelajaran. Jakarta : Sangung Seto.

Rosenberg, M., Schooler, C., & Schoenbach, C. (1989). Self-esteem and adolescen problems: Modeling reciprocal effects. American Sociological Review, 54, 1004-1018. http://dx.doi.org/10.2307/2095720

Sudjana, N. (2006) Dasar-Dasar Proses Belajar Mengajar. Bandung : Sinar Baru Algensindo.

Sardjiman. (2007). Kendala dan Masalah Dalam Belajar. Semarang : Aneka ilmu.

Syam, Amri (2017). Pengaruh Kepercyaaan Diri Berbasis Kaderisasi IMM Terhadap Prestasi Belajar (Studi Kasus di Program Studi Pendidikan Biologi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhamadiah Parepare).Jurnal Biotek Vol.5.,No. 1, 87-102 DOI: https://doi.org/10.24252/jb.v5i1.3448

Slameto. (2005). Belajar dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta : Rhineka Cipta

Sugiyono. 2018.Metodoe Penelitian Bisnis, Bandung : CV. Alfa beta

Winkel. (2004) Psikologi Belajar. Jakarta : PT. Gramedia Pustaka

Refbacks

  • There are currently no refbacks.