Pengaruh Kompetensi Pedagogikdan Kelompok Kerja Guru (KKG) Terhadap Kinerja Guru Pendidikan Jasmani Olahraga Dan Kesehatan

Arief Rakhman, Yat Rospia Brata

Abstract


Penelitian ini dilatarbelakangi oleh permasalahan kinerja guru Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Sekolah Dasar (SD) di wilayah Kecamatan Ciams Kabupaten Ciamis di hadapkan pada persoalan belum optimalnya kinerja guru ini terliat pada data rata-rata kinerjaguru sebesar 67%. Dalam upaya meningkatakan kinerja guru melalui peningkatan kompetensi profesionalitas guru salah satunya yaitu Kompetensi Pedagogi dan keikusertaanya para guru pada kegiatan Kelompok Kerja Guru. Dalam penelitian ini yang menjadi objek penelitian adalah Kompetesi Pedagogik (X1) dan Kegiatan Kelompok Kerja Guru (KKG) (X2) serta Kinerja Guru (Y).Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif adapun metode yang digunakan adalah metode penelitian deskriftif. Populasi dalam penelitian ini adalah Guru Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan (PJOK) Sekolah Dasar (SD) Se-Kecamatan Ciamis Kabupaten Ciamis sebanyak 70 orang, sampel dalam penelitian ini adalah seluruh populasi dijadikan sampel (total sampling). Prosedur pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi dan penyebaran kuisioner. Dalam pengujian secara simultan tingkat pengaruh variabel Independen (Kompetensi Pedagogik dan Kelompok Kerja Guru) terhadap Variabel dependen (Kinerja Guru) mempunyai pengaruh. Hal ini pterbukti dengan Fhitung>Ftabel, yaitu 50,058 > 19,00 dengan tingkat signifikansi 0,000 < 0,05, Maka Ho ditolak artinya terdapat pengaruh yang signifikan secara simultan dari variabel Indepenen terhadap variabel dependen atau dapat dikatakn terdapat pengaruh Kompetensi Pedagogik dan Kelompok Kerja Guru (KKG) tehadap Kinerja Guru Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan pada SD se-Kecamatan Ciamis.

Full Text:

PDF

References


Arikunto, Suharsimi (2006). Prosedur Penelitian, Satuan Pendekatan Praktek. Jakarta:Rineka Cipta

Hamalik, Omar. (2006). Manajemen Pengembangan Kurikulum .Bandung : remaja Rosdakarya

Husdarta, JS (2010). Belajar dan Pembelajaran Pendidkan Jasmani dan Kesehatan Bandung: Alfhabeta

Husdarta, JS (2011). Manajeman Pendidikan Jasmani, Bandung ; Alfhabeta

Kusnandar. (2007). Guru Profesional Implementasi KTSP dan Sukses Dalam Sertifikasi GuruJakarta ; Grafindo persada.

Margono (2013).Pengembangan Instruen Penelitian Pendidikan. Tanggerang: Grsaha Ilmu

Mulyasa, E (2003). KBK Konsep, Karakteristik dan Implementasi. Bandung: Remaja Rosadakarya

Nasir, Muhammad (2001). Metode Penelitian . Jakarta. Gahlia Indonesia

Sagala, Syaiful. (2009). Kemampuan Profesional Guru dan Tenaga Kependidikan. Bandung: Alfhabeta

Saud, Udin Saefudin (2008). Pengembangan Profesi Guru. Bandung: Alfabeta

Sugiono.(2010). Statistik Untuk Penelitian. Bandung: Alfhabeta.

Suharsaputra, Uhar (2012). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan Tindakan. Bandung: PT. Replika Aditama.

Suharsaputra, Uhar (2013). Menjadi Guru Berkarakter. Bandung: PT. Replika Aditama.

Sujana, Nana Ibrahim. (2002). Metode Statistika. Bandung: Tarsito.

Sukad. (2001). Guru Powerfull Guru Masa Depan, Bandung:Kholbu

Sukintaka, (2004) Teori Pendidikan Jasmani. Yogyakarta: Nuansa

Surachman. (2008). Dasar-Dasar Manajemen Merek. Malang: Bayu Media Publising

Uzer, Usman (2005). Menjadi Guru Profesional . Bandung: Remaja Rodakarya




URN: http://nbn-resolving.de/urn:nbn:de:4321ijemar.v2i2.19216

DOI: http://dx.doi.org/10.4321/ijemar.v2i2.1921

URN (PDF): http://nbn-resolving.de/urn:nbn:de:4321ijemar.v2i2.1921.g15396

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


This Journal indexed by

   

Publisher Address :

Graduate Program  UNIVERSITAS GALUH

Jl. R.E. Martadinata No. 150 Ciamis - West Java - Indonesia

phone/fax : 0265-776944 email : ijemar@unigal.ac.id

http://jurnal.unigal.ac.id/index.php/ijemar