TEKNIK PENGOLAHAN MAKANAN DALAM LEKSIKON BAHASA INDONESIA DAN BAHASA INGGRIS

Nurul Karimah, Odien Rosidin, Ade Anggraini Karika Devi

Abstract


Banyak sekali bahasa yang digunakan di dunia ini, tidak hanya setiap Negara yang berbeda bahasanya bahkan disetiap Negara itupun akan memiliki ragam bahasa pula. Seiring perkembangan zaman, penggunaan bahasa dalam kehidupan sehari-hari akan terus meningkat. Sebagai penutur, tentunya tidak akan selalu mengandalkan bahasa pertamanya baik bahasa daerah maupun bahasa Indonesia dalam berkomunikasi. Oleh karena itu, banyak sekali pebelajar bahasa untuk memenuhi kebutuhannya. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis teknik pengolahan makanan dalam leksikon bahasa Indonesia dan bahasa Inggris. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif deskripsi. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan dengan cara obesrvasi pada individu yang berprofesi sebagai juru masak. Dengan melakukan analisis kontrastif pada bahasa Indonesia dan bahasa Inggris dalam tataran leksikal, terdapat beberapa perbedaan dalam leksikon proses memasak diantara kedua bahasa tersebut.

Keywords


analisis kontrastif, bahasa, leksikal, teknik pengolahan makanan

Full Text:

PDF

References


Darna, Nana., dan Herlina, Elin. (2018). “Memilih Metode Penelitian yang Tepat Bagi Penelitian Bidang Ilmu Manajemen”, dalam Jurnal Ekonologi Ilmu Manajeme, Vol. 5., No. 1: 287-292.

Farida. (2020). Pengolahan Makanan Indonesia. Balikpapan.

Keshavarz, Mohammad Hossein. (2011). Contrastive Analysis & Error Analysis. Iran: Rahnama Press.

Misdawati. (2019). Analisis Kontrastif dalam Pembelajaran Bahasa, dalam Jurnal Bahasa dan Sastra Arab. Vol. 8., No. 1: 53-66.

Montanari, Massimo. (2006). Food Is Culture. New York: Columbia University Press.

Nalendra, Aloysius R A., dkk. (2021). Analisis Kontrastif Bahasa Jawa Ngoko Madiunan dan Bahasa Indonesia, dalam Jurnal Basastra: Bahasa, Sastra dan Pengajarannya. Vol. 9., No. 1: 166-177.

Novitasari., dkk. (2017). Analisis Makna Kontrastif pada Konjungsi Gad an Demo dalam Cerpen Kusa Suberi Karya Nagi Keishi, dalam Jurnal Pendidikan Bahasa Jepang. Vol. 3., No. 3: 420-430.

R, Mantasiah dan Yusri. (2020). Analisis Kesalahan Berbahasa (Sebuah Pendekatan dalam Pengajaran Bahasa). Yogyakarta: Deepublish Publisher.

Rosidin, Odien. (2015). Percikan Linguistik Pengantar Memahami Ilmu Bahasa. Serang: Untirta Press.

Suhardi. (2015). Dasar-Dasar Ilmu Semantik. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.

Tarigan, Henry Guntur. (2021). Pengajaran Analisis Kontrastif Bahasa. Bandung: Penerbit Angkasa.

Tarigan, Henry Guntur dan Tarigan, Djago. (2011). Pengajaran Analisis Kesalahan Berbahasa. Bandung: Penerbit Angkasa.

Wahyuningsih. (2020). Pengolahan Makanan Nusantara. Yogyakarta: deepublish.




DOI: http://dx.doi.org/10.25157/literasi.v6i2.7844

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 

jurnal literasiHasil gambar untuk garuda ristekSee the source image

___________________________________________________________________

View My Stats


        Lisensi Creative Commons

Jurnal Literasi at http://jurnal.unigal.ac.id/index.php/literasi is licensed under Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.