UPAYA PENINGKATAN PEMASARAN BENUR UDANG VANNAMEI (Litopenaeus Vannamei) DI PT. ARTHA MAULANA AGUNG (AMA) DESA PECARON, KECAMATAN BUNGATAN KABUPATEN SITUBONDO

Wachidatus Sa'adah, Ahmad Fathur Roziqin

Abstract


Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui pembenihan benur udang vannamei yang baik dan peningkatan hasilnya melalui bauran pemasaran. Penelitian ini dilaksanakan di PT. Artha Maulana Agung (AMA) Desa Pecaron, Kecamatan Bungatan Kabupaten Situbondo. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif. Dari hasil penelitian bahwa pembenihan yang dilakukan di PT. Artha Maulana Agung (AMA) dimulai dari nauplius sampai post larva 12, sedangkan upaya peningkatan pemasaran benur udang vannamei dilakukan dengan strategi bauran pemasaran, yaitu produk, harga, tempat, promosi, orang, proses, dan lingkungan fisik.Kata kunci: Pembenihan, Benur Udang Vannamei, Upaya Peningkatan Pemasaran

References


Arikunto, S. 2013. Prosedur Penelitian Pendekatan Suatu Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Budidarma. 2011. Proses Perkembangan Larva Udang dari Nauplius-Zoea-Mysis-Post Larva. Diakses 27 Desember 2017.

Cahyono, P. 2016. Implementasi Strategi Pemasaran dengan Menggunakan Metode SWOT dalam Upaya Meningkatkan Penjualan Produk Jasa Asuransi Kecelakaan dan Kematian pada PT. Prudential Cabang Lamongan. Jurnal Penelitian Ilmu Manajemen, I(02): 129-138.

Ernisolia, M. 2014. Strategi Pemasaran Agroindustri Pancake Durian di Kota Medan. Skripsi. Program Studi Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas Sumatera Utara Medan.

Guslan, A. 2016. Analisis Strategi Saluran Pemasaran Usaha Budidaya Udang Windu di Desa Pegat Batumbuk Kecamatan Pulau Derawan Kabupaten Berau. eJournal Administrasi Bisnis, 4 (4): 975-989.

Loekito, M., dkk, 2012. Analisa Pengaruh Marketing Mix (7p) Terhadap Keputusan Pembelian Di Folks Coffee Shop And Tea House Surabaya. Manajemen Perhotelan, Universitas Kristen Petra, Surabaya, Indonesia.

Martiman, 2014. Strategi Pemasaran Barang dan Jasa Perusahaan Melalui Media Iklan. Jurnal Ilmiah WIDYA, 2(2); 55-63.

Nugroho, R. dan Japarianto, E. 2013. Pengaruh People, Physical, Evidence, Product, Promotion, Prince dan Place Terhadap Tingkat Kunjungan di Kafe Coffee Cozies Surabaya. Jurnal Manajemen Pemasaran Petra, 1(2): 1-9.

Purwono, J., Sugyaningsih, S. dan Yulianti, E. 2012. Strategi Pengembangan Usaha Pembenihan Udang Vaname (Studi Kasus pada PT. Suri Tani Pemuka Serang Banten). Jl. Lingkar Kampus IPB Dramaga. Bogor. Jurnal Neo-Bis, 6(1), Juni 2012.

Sudarminto, 2015. Udang Vannamei. http://darsatop.lecture.ub.ac.id/.

Sugiyono. 2016. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Cetakan Ke-22. Bandung: Alfabeta.

Panjaitan, S.A., Hadie, W. dan Harijati, S. 2014. Pemeliharaan Larva Udang Vannamei (Litopenaeus Vannamei, Bone 1931) dengan Pemberian Jenis Fitoplankton yang Berbeda. Jurnal Manajemen Perikanan dan Kelautan, 1(1), Mei 2014, Artikel 2.

Wahyuni, D.A. 2011. Pembenihan Udang Vannamei (Litopenaeus Vannamei) Skala Rumah Tangga (Back Yard) di Stasiun Lapangan Praktek Pembenihan Akademi Perikanan Sidoarjo (SLPP-APS), Kecamatan Paciran, Kabupaten Lamongan. Fakultas Perikanan dan Kelautan Universitas Airlangga. Surabaya.

Wibowo, D., Arifin, Z. dan Sunarti, 2015. Analisis Strategi Pemasaran untuk Meningkatkan Daya Saing UMKM (Studi Kasus pada Batik Diajeng Solo). Jurnal Administrasi Bisnis (JAB), 9(1): 59-66.




DOI: http://dx.doi.org/10.25157/ma.v4i1.850

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 Mimbar Agribisnis



___________________________________________________________________________________

Diterbitkan Oleh :

Fakultas Pertanian Universitas Galuh

Jl. RE Martadinata No. 150 Ciamis 46274

Telepon: 0265-7602739

Email: mimbaragribisnis@gmail.com

 

Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.

 __________________________________________________________________________________

Mimbar Agribisnis: Jurnal Pemikiran Masyarakat Ilmiah Berwawasan Agribisnis diindeks oleh: