PENGARUH LOCUS OF CONTROL TERHADAP DYSFUNCTIONAL AUDIT BEHAVIOR PADA KANTOR AKUNTAN PUBLIK (KAP) DRS. SUPARNO SUPARDJO CIREBON

Eva Faridah

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Locus of Control terhadap Dysfunctional Audit Behavior pada KAP Drs. Suparno Supardjo Cirebon. Metode yang digunakan adalah metode deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Jenis data yang digunakan adalah data primer, dimana teknik pengumpulan data dengan penyebaran kuesioner.Hasil penelitian menunjukan bahwa auditor pada KAP Drs. Suparno Supardjo mempunyai locus of control internal dan locus of control external yang cukup baik, dimana mereka meyakini kalau keberhasilan maupun kegagalan dalam hidupnya berada dalam kontrol mereka maupun di luar kontrol mereka (kesulitan dalam pekerjaan atau keberuntungan/nasib. Artinya bahwa auditor pada KAP Drs. Suparno Supardjo dipengaruhi baik oleh locus of control internal maupun locus of control eksternal. Sementara itu Dysfunctional audit behavior pada Kantor Akuntan Publik (KAP) Drs. Suparno Supardjo adalah cukup baik. Artinya auditor pada KAP Drs. Suparno Supardjo menganggap bahwa dysfunctional audit behavior merupakan perilaku auditor dalam proses audit yang tidak sesuai dengan program audit yang telah ditetapkan atau menyimpang dari standar yang telah ditetapkan yaitu Standar Profesional Akuntan Publik (SPAP), karena hal tersebut dapat bertolak belakang dengan etika profesi seorang auditor. Sedangkan dari hasil penelitian menunjukkan bahwa hipotesis yang diajukan yaitu terdapat pengaruh yang positif locus of control terhadap dysfunctional audit behavior tidak dapat diterima atau ditolak, yang berarti locus of control tidak mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap dysfunctional audit behavior.

Full Text:

PDF

References


Agoes, Sukirno. 2004. Auditing (Pemeriksaan Akuntan) oleh Kantor Akuntan Publik. Jilid I. Jakarta: Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia.

Arens, Alvin A., Randal J. Eldel., and Mark S. Beasley. 2010. Auditing & Assurance Services An Integrated Approach. Thirteenth Edition. New Jersey: Pearson Prentice Hall.

Arens, Alvin A., Randal J. Eldel., and Mark S. Beasley. 2010. Auditing dan Pelayanan Verifikasi. Pendekatan Terpadu. Jilid 1. Edisi Kesembilan. New Jersey: Pearson Prentice Hall.

Austin, Wendy dan Mary and Boyd. 2010. Psychiatric and Mental Health Nursing for Canadian Practice. Jakarta: Indeks.

Boynton, William C, Raymond N Johnson and Walter G. Kell. 2003. Modern Editing. Edisi Ketujuh. Jilid II. Jakarta: Erlangga.

Boynton, William C and Raymond N Johnson. 2006. Modern Auditing Assurance Service and the Integrity of Financial Reporting. Eight Edition. America: John Wiley & Sons. Inc.

Farazmand, Ali. 2002. Modern Organizations Theory and Practice. Second Edition. USA: Green Wood. Publishing Group.

Greenberg, J.S. 2006. Comprehensive Stress Management: ninth edition. San Fancisco: Mc Graw-Hill.

Halim, Abdul. 2004. Auditing dan Sistem Informasi. Yogyakarta: UPP-YKPN.

Ikhsan, Arfan dan Muhammad Ishak. 2005. Akuntansi Keprilakuan. Jakarta: Salemba Empat.

Mardiasmo. 2004. Akuntansi Sektor Publik. Yogyakarta: Andi Offset.

Mayangsari, Sekar dan Puspa Wandanarum. 2013. Auditing: Pendekatan Sektor Publik dan Privat. Jakarta: Media Bangsa.

Mulyadi. 2002. Auditing. Jakarta: Salemba Empat.

Nazir, Muhamad. 2003. Metode Penelitian. Jakarta: Ghalia Indonesia.

Riduwan dan Sunarto. 2007. Pengantar Statistika untuk Penelitian. Pendidikan, Sosial, Ekonomi Komunikasi, dan Bisnis. Bandung: Alfabeta.

Setiawan, Ivan Aris dan Imam Ghozali. 2006. Akuntansi Keperilakuan: Konsep dan Kajian Empiris Perilaku Akuntan. Semarang: BPFE UNDIP.

Soemanto, Wasty. 2006. Psikologi Pendidikan Landasan Kerja Pemimpin Pendidikan. Jakarta: PT Rineka Cipata.

Sudjana. 2005. Metode Statistika. Bandung: Tarsito.

Sugiyono. 2008. Metode Penelitian Bisnis. Bandung: CV. Alfabeta

Sugiyono. 2009. Statistik untuk Penelitian. Bandung: CV. Alfabeta.

Sugiyono. 2010. Metode Penelitian Administrasi. Bandung: CV. Alfabeta.

Sugiyono. 2012. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: CV. Alfabeta.

Sugiyono. 2013. Statistika untuk Penelitian. Bandung: CV. Alfabeta.

Tunggal. Amin. Widjaya, 2000. Dasar-Dasar Pemeriksaan Operasional. Edisi Kedua. Jakarta : Rineka Cipta.

Umar, Husein. 2005. Riset Pemasaran dan Perilaku Konsumen. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.

Walker, Jan, Sheila Payne, Paula Smmith and Nikki Jarrett. 2007. Psychology for Nurses and The Caring Professions. Third Edition. London: Agency Ltd.




DOI: http://dx.doi.org/10.25157/jwr.v3i1.1374

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 Eva Faridah

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.