IMPLEMENTASI PERATURAN BUPATI NOMOR 51 TAHUN 2014 TENTANG PENDIRIAN TOKO MODERN SERTA PERLINDUNGAN USAHA KECIL WARUNG/TOKO DAN PASAR TRADISIONAL OLEH DINAS KOPERASI, PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN KABUPATEN CIAMIS (Studi Deskriptif di Wilayah Kecamatan Pamarican Kabupaten Ciamis)

Iis Nurmaya

Sari


Berdasarkan hasil pengamatan yang dilakukan terdapat permasalahan Implementasi Peraturan Bupati Nomor 51 Tahun 2014 Tentang Pendirian Toko Modern Serta Perlindungan Usaha Kecil Warung/Toko dan Pasar Tradisional. Berdasarkan latar belakang di atas, yang menjadi rumusan masalah dalam penelitian ini adalah sebagai berikut : 1) Bagaimana Implementasi Peraturan Bupati Nomor 51 Tahun 2014 Tentang Pendirian Toko Modern serta Perlindungan Usaha Kecil Warung/Toko dan Pasar Tradisional?; 2) Hambatan apa yang dihadapi dalam Implementasi Peraturan Bupati Nomor 51 Tahun 2014 Tentang Pendirian Toko Modern serta Perlindungan Usaha Kecil Warung/Toko dan Pasar Tradisional ?; 3) Upaya apa yang dilakukan untuk mengatasi hambatan Implementasi Peraturan Bupati Nomor 51 Tahun 2014 Tentang Pendirian Toko Modern serta Perlindungan Usaha Kecil Warung/Toko dan Pasar Tradisional?Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif. Lamanya penelitian selama 10 bulan. Teknik pengumpulan data melalui studi kepustakaan, studi lapangan (observasi dan wawancara). Jumlah informan dalam penelitian ini adalah sebanyak 10 orang. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa :1) Implementasi Peraturan Bupati Nomor 51 Tahun 2014 Tentang Pendirian Toko Modern serta Perlindungan Usaha Kecil Warung/Toko dan Pasar Tradisional belum terlaksana dengan baik sesuai pendapat Agustino, (2014 : 149) yang menyatakan terdapat 4 variabel yang dapat mempengaruhi implementasi kebijakan. 2) Hambatan-hambatan yang dihadapi antara lain : sulitnya melakukan komunikasi dengan pemilik toko, sumber daya manusia yang melaksanakan kebijakan serta dukungan anggaran yang masih kurang, disposisi/sikap pelaksana kebijakan masih kurang serta pemahaman petugas terkait SOP masih kurang. 3) Upaya-upaya yang dilakukan untuk mengatasi berbagai hambatan antara lain : dalam penyampaian informasi dilakukan melalui undangan secara resmi kepada pemilik tokoh dengan menjelaskan secara jelas rencana kegiatan yang akan dilaksanakan,meningkatkan ketersediaan sumber daya manusia yang memadai serta anggaran secara memadai, meningkatkan sikap petugas dalam mengmplementasikan kebijakan melalui pemberian reward dan funisment.  Kata Kunci : Pengawasan Badan Permusyawaratan Desa, Pembangunan Desa

Teks Lengkap:

DOWNLOAD PDF (English)

Referensi


Abdul Wahab Shilichin, 2012,Analisis Kebijakan, Jakarta: Bumi Aksara.

___________, 1990. Pengantar Analisis Kebijaksanaan Negara. Rineka Cipta. Jakarta.

Abdul, Solihin. 2008. Pengantar Anaslisis Kebijakan Publik, Malang : Penerbit. Universitas Muhammadiyah

Agustino, Leo. 2008. Dasar-Dasar Kebijakan Publik. Bandung: Alfabeta.

____________,2014. Dasar-Dasar Kebijakan Publik. Bandung: Alfabeta.

Akriyanto, Rendy. 2012.Pengaruh Independensi, Gaya Kepemimpinan, Komitmen Organisasi dan Pemahaman Good Governanve Terhadap Kinerja Auditor (Studi Empiris Pada Auditor di KAP Wilayah Surakarta dan Yogyakarta). Skripsi FEB Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Basrowi &Suwandi. 2008.Memahami Penelitian Kualitatif. Jakarta: Rineka Cipta.

Grindle, Merilee S., (ed), 1980, Politics and Apolicy Implementation in the Third World, new jersey: Princetown University Press.

Hadari, Nawawi. 2005. Metode Penelitian Bidang Sosial. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press.

Islamy, M. Irfan, 2002, Prinsip-Prinsip Perumusan Kebijakan Negara, Jakarta: Sinar Grafika.

Istijanto. 2008. Riset Sumber Daya Manusia. Edisi ketiga. Jakarta : PT. Gramedia Pustaka.

Lineberry, Robert dan Ira Sharkansky. 1978. Urban Politics and Public Policy. New York: Harper and Row.

Mulyana, Deddy.2003Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung : PT Remaja Rosdakarya

Sondang P, Siagian. 1993. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara.

Sugiyono. 2006. “Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D”. Bandung: Alfabeta

Surakhmad, Winarno. 2004.Pengantar Penelitian Ilmiah Dasar Metode Teknik. Bandung: Tarsito

Moleong, Lexy J. 2006Metodologi Penelitian Kualitatif, Penerbit PT Remaja RosdakaryaOffset, Bandung

Surbakti, Ramlan, 1992,Memahami Ilmu Politik, Gramedia Widya Sarana,. Jakarta

Wahab, SA., 2001, Analisis Kebijaksanaan, dari Formulasi ke Implementasi Kebijakasanaan Negara, Edisi Kedua, Penerbit Bumi Aksara, Jakarta

Wibawa, Samudra, 1994. Evaluasi Kebijakan Publik. Jakarta : Raja Grafindo Persada.

Winarno, Budi, 2002, Teori Dan Proses Kebijakan Publik, Yogjakarta: Madia Pressindo.

Pasal 12 Peraturan Bupati Ciamis Nomor 51 Tahun 2014 tentang pendirian toko modern serta Perlindungan Usaha Kecil Warung/Toko dan Pasar Tradisional

Pasal 17 Peraturan Bupati Ciamis Nomor 51 Tahun 2014 tentang pendirian toko modern serta Perlindungan Usaha Kecil Warung/Toko dan Pasar Tradisional

Peraturan Bupati Nomor 51 Tahun 2014 Tentang Pendirian Toko Modern

Peraturan Presiden nomor 112 tahun 2007 tentang penataan dan pembinaan pasar tradisional

Perbup No 51 Tahun 2014 Pasal 10 ayat 1 ditegaskan tentang pengaturan jam operasional




DOI: http://dx.doi.org/10.25147/moderat.v3i2.694

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.




 

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.