PENGARUH METODE CIRCUIT LEARNING PADA MATA PELAJARAN EKONOMI

Lia Desiana, Rita Patonah, Ilah Ilah

Sari


Rendahnya hasil belajar peserta didik di kelas X IPS SMA Negeri 1 Pamarican diduga disebabkan kurangnya terobosan baru dalam penggunaan metode pembelajaran. Metode pembelajaran Circuit Learning diterapkan sebagai upaya untuk meningkatkan hasil belajar. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui perbedaan: 1) hasil belajar peserta didik yang menggunakan metode pembelajaran Circuit Learning pada pretest dan posttest. 2) hasil belajar peserta didik yang menggunakan metode konvensional pada pretest dan posttest. 3) hasil belajar peserta didik yan menggunakan metode pembelajaran Circuit Learning dengan yangg menggunakan metode konvensional pada saat posttest. Metode yang digunakan yaitu metode eksperimen dengan desain Quasi Eksperimental Nonequivalent Control Group Design. Teknik analisis data yang digunakan yaitu uji t. Hasil penelitian menunjukan bahwa: 1) Terdapat perbedaan hasil belajar peserta didik yang menggunakan metode pembelajaran Circuit Learning pada pretest dan posttest; 2) Terdapat perbedaan hasil belajar peserta didik yang menggunakan metode konvensional pada pretest dan posttest; 3) Hasil belajar peserta didik yang menggunakan metode Circuit Learning berbeda dengan yang menggunakan metode konvensional pada saat posttest. Kata kunci: metode pembelajaran circuit learning, hasil belajar

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Abigail. (2017). Penerapan Model Pembelajaran Discovery Learning untuk Meningkatkan Keaktifan dan Prestasi Belajar Peserta Didik Pada Mata Pelajaran Pengantar Administrasi Perkantoran Kelas X AP 3 SMK Negeri 6 Surakarta Tahun Pelajaran 2014/2015. Jurnal Pendidikan Ekonomi Manajemen Dan Keuangan, Vol. 01 No. 02. [Online]. Tersedia: (https://journal.une sa.ac.id/index.php/jpeka/article/viewFile/1947/1333) [14 Agustus 2021].

Arfandi., & Samsudin, M. A. (2020). Peran Guru Profesional Sebagai Fasilitator Dan Komunikator Dalam Kegiatan Belajar Mengajar. Jurnal Studi Pendidikan dan Pedagogi Islam, Vol. 5, No. I. [Online]. Tersedia: file:///C:/Users/ACER/Downloads/1200-Article%20Text-4399-1-1020210318.pdf [14 Agustus 2021].

Budiyanto. (2016). Sintaks 45 Model Pembelajaran dalam Student Centered Learning (SCL). Malang : Universitas Muhammadiyah Malang Press.

Karli, H., & Yuliariatiningsih, M. S. (2004). Implementasi Kurikulum Berbasis Kompetensi Jilid 2. Jakarta: Bina Media Informasi.

Purwato. (2003). Evaluasi Hasil Belajar. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Rinaldi. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Circuit Learning Terhadap Motivasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Al-Qur’an Hadist. (Studi eksperimen di Kelas VII MTs Nurul Huda Baros Kab. Serang. [Online]. Tersedia: http://repository.uinbanten.ac.id/5104/ [19 Agustus 2021]

Rizqianna, F., Susanti, Y., & Andhika, R. Penerapan model pembelajaran avtive knowledge sharing pada mata pelajaran ekonomi di SMA. J-KIP (Jurnal Keguruan dan Ilmu Pendidikan), 2 (2), 63-70.

Romaliyana, R. Y., Putra, M., & Sujana, I. W. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Circuit Learning Berbantuan Media Flipchart Terhadap Kompetensi Pengetahuan IPS Siswa Kelas V. International Journal of Educational Policies, Vol.18 (1) Pp. 22-30. [Online] Tersedia: file:///C:/Users/ACER/Downloads/22235-34841-2-PB.pdf [14 Agustus 2021].

Rusman. (2017). Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Kencana.

Samsiyah. (2016). Pengaruh Penggunaan Model Pembelajaran Circuit Learning Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Bahasa Arab di Mts Swasta Al-Arafah. [Online]. Tersedia: https://bit.ly/3vZ23HG, [11 Januari 2021]

Sitompul, R. E. P. (2019). Perbandingan Hasil Belajar Siswa Dengan Menggunakan Media Benda Konkret Dengan Pembelajaran Konvensional Pada Mata Pelajaran Ipa Di Kelas Iv Sd Swasta Sungai Kehidupan Tahun Ajaran 2018/2019. Skripsi thesis, Universitas Quality. [Online]. Tersedia: http://portaluniversitasqua lity.ac.id:55555/545/ [14 Agustus 2021].

Sutrisno, E. (2009). Manajemen Sumber Daya Manusia Edisi pertama. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Tari, H. D., Suwirta, U., & Dedeh (2020) Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Teams Games Tournament (TGT) Terhadap Hasil Belajar Peserta Didik pada Mata Pelajaran Ekonomi di MAN 2 Kota Tasikmalaya. J-KIP (Jurnal Keguruan dan Ilmu Pendidikan), 1 (1), 19-26.

Tumanggor, A. J. (2019). Pengaruh Penggunaan Model Pembelajaran Circuit Learning Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Bahasa Arab di Mts Swasta Al-Arafah. [Online]. Tersedia: http://repository.umsu.ac.id/bitstream/123456789/5797/1/SKRIPSI_AS RI%20pdf.pdf [14 Agustus 2021].

Wasti, S. (2013). Hubungan Minat Belajar Dengan Hasil Belajar Mata Pelajaran Tata Busana Di Madrasah Aliyah Negeri 2 Padang. [Online]. Tersedia: http://ejournal.unp.ac.id/index.php/j het/article/viewFile/1032/869 18 Agustus 2021].

Yuni, H. (2021). Pengaruh Pembelajaran Dengan Model Learning Cycle 5e Terhadap Pemahaman Konsep Fisika Siswa (Studi Pendahuluan Di Madrasah Tsanawiyah Nurul Iman). [Online]. Tersedia: http://repository.uinjambi.ac.id/7531/1/HAFIZHA%20YUNI%28 206173301%29SKRIPSI.pdf [14 Agustus 2021].




DOI: http://dx.doi.org/10.25157/j-kip.v2i3.6123

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.