PENGGUNAAN KOTORAN AYAM DAN KULIT PISANG DENGAN KONSENTRASI YANG BERBEDA TERHADAP POPULASI Daphnia sp. SEBAGAI PAKAN ALTERNATIF ALAMI LARVA LELE (Clarias gariepenus)

Romdah Romansyah

Sari


Budidaya merupakan suatu kegiatan pemeliharaan sumber daya hayati yang dilakukan secara terkontrol untuk diambil manfaat/hasil panennya. Daphnia sp. bisa dilakukan budidaya dan merupakan pakan alami yang banyak digunakan dalam pembenihan ikan air tawar seperti Ikan lele. Salah satu usaha sumber makan Dapnia berasal dari kotoran ayam dan pelepah pisang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pemberian kotoran ayam dan kulit buah pisang terhadap peningkatan populasi Daphnia sp. selama kultur. Parameter yang digunkan ialah kepadatan populasi Daphnia sp. Metode analisis dengan uji statistik one_way Anova yang diuji lanjut dengan uji Beda Nyata Terkecil (BNT) dengan menggunakan Software Statistical Product and Service Solutions (SPSS) versi 17.0. Penelitian dengan 5 perlakuan dan 4 ulangan, dengan perlakuan, pakan 0 gr/l, 2.5 gr/l, 4.5 gr/l, 6.5 gr/l dan 8.5 gr/l. Perlakuan 8,5 gram kotoran ayam 12 gram kulit buah pisang memberikan hasil terbaik pertumbuhan populasi Dapnia sp, dan dapat disimpulan bahwa kotoran ayam dan pelepah buah pisang berpengaruh terhadap peningkatan populasi Daphnia sp. Kata kunci : Kotoran Ayam, Kulit Pisang, Daphnia sp

Teks Lengkap:

Download PDF

Referensi


Bisri, M. (2011). Manfaat Kulit Pisang. Balai Penelitian dan Pengembangan Industri. Jawa Timur.

Boyd, C.E. (1982). Water Quality Manaagement for Pond Fish Culture. Elsevier Scientific Company, Amsterdam. 317P.

Casmuji. (2002). Penggunaan Supernatan Kotoran Ayam dan Tepung Terigu dalam Budidaya Daphnia sp. Skpsi. Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan IPB..

Chumaedi dan Djajadiraja. (1982). Kultur Massa Daphnia sp. Bull.pen,PD. 2:17-20.

Khairuman. 2008. Kultur Budidaya Daphnia sp. Sebagai Pakan Alami Ikan Air Tawar. Kanisius. Yogyakarta.

Kusumaryanto, H. (2001). Pengaruh Jumlah Inokulasi Awal Terhadap Pertumbuhan Populasi, Bimassa dan Pembentukkan Epipium Daphnia sp. Skripsi. Fakultas Perikanan. Institut Pertanian Bogor.

Morlay, A.J. (1982). Poultry Husbandry, Tata Mc.Graw Hill Publishing Company Ltd, New Delhi.

Mokoginta, I. (2003). Budidaya Pakan Alami Air Tawar. Modul Daphnia sp. Direktorat Pendidikan Menengah Kejuruan. Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah Departemen Pendidikan Nasional. Bidang Budidaya Ikan Program Keahlian Budidaya Ikan Air Tawar.

Qotimah, S. (2012). Pemanfaatan Limbah Kulit Pisang Untuk Pakan Unggas.Jurusan Peternakan. Fakultas Pertanian. Universitas Bengkulu.

Rahayu, D.R.U.S., A. S. Piranti. (2009). Pemanfaatan Limbah Cair Tahu Untuk Produksi Ephipium Daphnia (Daphnia sp). Prosiding. Seminar Nasional Biologi “Peran Biosistematika dalam Pengelolaan Sumberdaya Hayati Indonesia” tanggal 12 Desember 2009 di Fak. Biologi Universitas Jenderal Soedirman Purwokerto.

Suwignyo. (1989). Avertebrata Air. Lembaga Sumberdaya Informasi, IPB. 127 hal.

Zaid. (1991). Penggunaan Kotoran Ayam sebagai Ramua Pakan buatan untuk Ikan Nila Merah (Oreochormis sp) Skripsi. Sarjana Biologi. UGM, Yogyakarta.




DOI: http://dx.doi.org/10.25157/jpb.v11i1.10184

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.license.cc.by-sa4.footer##



 
Jurnal ini terindeks :