Pengaruh Kompensasi, Gaya Kepemimpinan Dan Semangat Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT. XYZ

Amiruddin Tika

Abstract


Penelitian ini dilatarbelakangi oleh beberapa persoalan yang dihadapi perusahaan antara lain penerapan pola manajerial dalam aspek kepemimpinan antara atasan dengan bawahan, kompensasi yang ditawarkan tidak sebanding dengan yang diterima serta menurunnya semangat kerja yang dialami oleh karyawan. Penelitian ini bertujuan untuk menguji secara empiris kompensasi, gaya kepemimpinan dan semangat kerja serta dampaknya atas kinerja karyawan di PT. XYZ. Metode penelitian ini menggunakan metode verifikatif dengan hubungan cause-and-effect pada divisi Inspector dan Operational sebanyak 77 responden. Metode analisis data menggunakan analisis structural equation modeling (SEM) melalui uji statistik deskriptif, uji kualitas instrumen, uji kesesuaian model, analisis model persamaan struktural, dan uji hipotesis. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Kompensasi memiliki pengaruh negatif yang signifikan atas Kinerja Karyawan, sementara Gaya Kepemimpinan dan Semangat Kerja tidak memiliki pengaruh signifikan atas Kinerja Karyawan di PT. XYZ.

Keywords


kinerja karyawan, kompensasi, gaya kepemimpinan, semangat kerja

Full Text:

PDF

References


Andriani, S, Kesumawati, N & Kristiawan, M 2018, 'The Influence Of The Transformational Leadership And Work Motivation On Teachers Performance', International Journal of Scientific & Technology Research, vol 7, no. 7, pp. 18-29.

Arikunto, S 2016, Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik, Rineka Cipta, Jakarta.

Darmawan, D 2008, 'Variabel Semangat Kerja dan Indikator Pengukurannya', Jurnal Kewirausahaan, vol 2, no. 1, pp. 43-49.

Dessler, G 2015, Human Resources Management, Pearson Education Limited., England.

Erwin, TH, Rumengan, J & Rumengan, AE 2019, 'Determinant of Work Competence, Work Spirit and Work Environment with Work Motivation as Intervening Variables Againts Performance of Employee', Zona Manajemen: Program Studi Magister Sains Manajemen Universitas Batam, vol 9, no. 2, pp. 65-74.

Ghozali, I & Fuad 2008, Structural Equation Modeling: Teori, Konsep dan Aplikasi dengan Program Lisrel 8.80, 978704300, 2nd edn, Badan Penerbit UNDIP, Semarang.

Hair, JF, Black, WC, Babin, BJ & Anderson, RE 2010, Multivariate Data Analysis, 7th edn, Prentice Hall, New Jersey.

Hasibuan, MSP 2017, Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Revisi. Cetakan ke18, Jakarta: PT Bumi Aksara., PT Bumi Aksara, Jakarta.

Herlina, E, Syarifudin, D & Kartika, R 2019, 'The Local Knowledge Transfer Based On Continuous Improvement Implementation At SMEs Group', Journal of Management Review, vol 3, no. 1, pp. 277-284.

Husain, T. 2017, 'Analisis Determinan Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Niat Penggunaan Software Audit', Jurnal Ilmiah Matrik, vol 19, no. 2, pp. 131-150.

Irmayanti, E, Enas & Soedarmo, UR 2019, 'Analisis Pemberdayaan Aparatur Pemerintahan Daerah Dalam Rangka Meningkatkan Kinerja Pegawai Di DI BAPPEDA Kabupaten Pangandaran', Journal of Management Review, vol 3, no. 3, pp. 357-368.

Malik, R, Yadav, J & Yadav, D 2018, 'Role of Spiritual Leadership in Enhancing Employees' Job Performance: A study of Organized Retail Sector in India', International Journal of Innovative Technology and Exploring Engineering (IJITEE), vol 8, no. 2S, p. December.

Mangkunegara, AAAP 2017, Manajemen Sumber Daya Manusia, Remaja Rosdakarya, Bandung.

Mello, JA 2015, Strategic Human Resource Management, 3rd edn, Cengage Learning, Stamford.

Njoroge, SW & Kwasira, J 2015, 'Influence of Compensation and Reward on Performance of Employees at Nakuru County Government', IOSR Journal of Business and Management, vol 17, no. 11, pp. 87-93.

Oktavianti, G 2019, Sistem Informasi untuk Persaingan Keunggulan, Jakarta, viewed 18 Januari 2020, .

Rathore, K, Khaliq, CA & Aslam, N 2017, 'The Influence of Leadership Styles on Employees Performance under Perceptions of Organizational Politics: A Study of Telecom Sector in Pakistan', International Journal of Management Research and Emerging, vol 7, no. 1, pp. 106-140.

Robbins, SP & Coulter, M 2016, Manajemen (Jilid 1 dan 2), 13th edn, Erlangga, Jakarta.

Rosmad, MLN & Tachyan, Z 2018, 'Pengaruh Pelatihan, Disiplin, dan Pengembangan Karir terhadap Kinerja Karyawan', IKRA-ITH HUMANIORA, vol 2, no. 2, pp. 18-26.

Sari, N, Ningsih, DS & Pramadewi, A 2015, 'Pengaruh Komunikasi Dan Lingkungan Kerja Terhadap Semangat Kerja Karyawan Pada PT. Gita Riau Makmur', Jom FEKON, vol 2, no. 1, pp. 1-13.

Sekaran, U & Bougie, R 2017, Metode Penelitian untuk Bisnis Pendekatan Pengembangan-Keahlian, 6th edn, Salemba Empat, Jakarta.

Setianigsih, W & Abdul Kader, M 2018, 'Pengaruh Disiplin Kerja, Kompetensi, Dan Kompensasi Terhadap Kinerja Guru', Jurnal Ekonologi Ilmu Manajemen, vol 5, no. 2, pp. 313-320.

Sudaryono, Lanang, G & Handayani, S 2014, Leadership, Lentera Ilmu Cendekia, Tangerang.

Sudiana, D 2018, 'Pengaruh Penempatan Jabatan Terhadap Semangat Kerja Pegawai Pada Organisasi Perangkat Daerah Kabupaten Ciamis', Jurnal DINAMIKI, vol 5, no. 3, pp. 20-27.

Sugiyono 2018, Metode Penelitian Evaluasi: Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan Kombinasi, CV. Alfabeta, Bandung.

Tentama, F & Subardjo 2018, 'Pengujian Validitas Dan Reliabilitas Konstruk Pada Organizational Citizenship Behavior', HUMANITAS, vol 15, no. 1, pp. 62-71, Terakreditasi B oleh DIKTI, No: 36a/E/KPT/2016.

Thamrin, DCHM 2019, Perencanaan Sumber Daya Manusia, Deepublish Publisher, Sleman.




DOI: http://dx.doi.org/10.25157/mr.v4i2.3480

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

_______________________________________________________________________________________________ 

Journal of Management Review indexed by:

Journal of Management Review ISSN  2580-4138 (Print) and ISSN 2579-812X (Online))

_______________________________________________________________________________________________ 

Reference Mamanagement Tools

_______________________________________________________________________________________________