ANALISIS PERSIAPAN GURU DALAM PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA DI KELAS IV SD NEGERI JAMBU 01

Dwi Puji Astuti, Arifin Muslim, Dhi Bramasta

Abstract


ABSTRACTThis study aims to determine what preparations are made by the teacher in the implementation of mathematics learning. The method used in this research is qualitative with descriptive analysis. Research subjects are informants who provide research data through interviews. The informants in this study were grade IV teachers of Jambu State Elementary School 01. While the data analysis used in this study were data reduction, data presentation and verification. This research resulted in the findings of preparations made by the teacher in the implementation of mathematics learning, among others, which must be prepared are the learning objectives, learning materials, learning methods, learning media, evaluation of learning, students, teachers and the place of learning environment. The obstacles in the preparation are students who often talk to themselves and disturb other friends, then a weak internet connection that causes the process of finding learning resources to be difficult.Keywords: Mathematics Learning Implementation, Teacher PreparationABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui persiapan apa saja yang dilakukan oleh guru dalam pelaksanaan pembelajaran matematika. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif dengan analisis deskriptif. Subjek penelitian adalan informan yang memberikan data penelitian melalui wawancara. Informan dalam penelitian ini adalah guru kelas IV SD Negeri Jambu 01. Sedangkan analisis data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu data reduksi data, penyajian data dan verifikasi. Penelitian ini menghasilkan temuan persiapan yang dilakukan oleh guru dalam pelaksanaan pembelajaran matematika antara lain yang harus dipersiapkan adalah tujuan pembelajaran, materi pembelajaran, metode pembelajaran, media pembelajaran, evaluasi pembelajaran, siswa, guru dan tempat lingkungan belajar. Kendala dalam persiapan tersebut adalah siswa yang sering berbicara sendiri dan mengganggu teman yang lain, kemudian koneksi internet yang lemah yang menyebabkan proses pencarian sumber belajar menjadi sulit.Kata Kunci: Pelaksanaan Pembelajaran Matematika, Persiapan Guru

Keywords


Pelaksanaan Pembelajaran Matematika, Persiapan Guru,

Full Text:

PDF

References


Dewi, N. P., & Sumardi, S. (2017). Kontribusi Persiapan Guru Mengajar Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa SMP. Konferensi Nasional Penelitian Matematika dan Pembelajarannya II (KNPMP II), 18 Maret 2017, Universitas Muhahammadiyah Surakarta.

Fuadi, R, dkk. (2016). Peningkatan Kemampuan Pemahaman dan Penalaran Matematis melalui Pendekatan Kontekstual. Jurnal Didaktika Matematika.Vol. 3. No. 1:47-54.

Istofa, D.N & Marni Z. (2018). Perencanaan Guru Madrasah Aliyah Jambi dalam Pembelajaran Matematika pada Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan. Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika. Vol. 1. No. 2: 1-7.

Larlen. (2013). Persiapan Guru Bagi Proses Belajar Mengajar. Pena. Vol. 3. No. 1: 81-91.

Maesaroh, Siti. (2013). Peranan Metode Pembelajaran Terhadap Minat dan Prestasi Belajar Pendidikan Agama Islam. Jurnal Kependidikan. Vol. 1. No. 1:150-168.

Mahnun, Nunu. (2012). Kajian terhadap Langkah-langkah Pemilihan Media dan Implementasinya dalam Pembelajaran. Jurnal Pemikiran Islam. Vol. 37. No. 01 :27-33.

Pane, Aprida. dkk. (2017). Belajar dan Pembelajaran. Jurnal Kajian Ilmu-Ilmu Keislaman. Vol. 3. No. 2: 333-352.

Purwono, Joni. dkk. (2014). Penggunaan Media Audio-Visual pada Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam di Sekolah Menengah Pertama Negeri 1 Pacitan. Jurnal Teknologi Pendidikan dan Pembelajaran. Vol. 2. No. 2:127-144.

Riadi, Akhmad. (2017). Problematika Sistem Evaluasi Pembelajaran. Jurnal Kopertais Wilayah XI Kalimantan. Vol. 15. No. 27: 1-12.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sumiati & Asra. (2009). Metode Pembelajaran. Bandung: CV Wacana Prima.

Ulfa, Maria dan Saifuddin. (2018). Terampil Memilih dan Menggunakan Metode Pembelajaran. SUHUF. Vol. 30. No. 1:35-56.

Usman, Moh Uzer. (1995). Menjadi Guru Profesional. Bandung : PT Remadja Rosdakarya.

Yanti, Amanda Yuli. (2018). Kemampuan Guru dalam Merumuskan Tujuan Pembelajaran PPKN di Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 Sukoharjo. Prosiding Seminar Nasional, 7 Juli 2018, Laboratorium PPKn FKIP UNS.

Zulkifli. (2017). Profesionalisme Guru dalam Mengembangkan Materi Ajar Bahasa Arab di MIN 1 Palembang. Jurnal Ilmiah PGMI. Vol. 3. No. 2: 120-133.




DOI: http://dx.doi.org/10.25157/wa.v7i2.3676

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Jurnal Wahana Pendidikan

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License

 

Indexing: