PENGEMBANGAN LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK PADA MATERI PELUANG MAJEMUK BERBASIS DISCOVERY LEARNING

Dwi Alyani Rukmana, Lala Nailah Zamnah, Nur Eva Zakiah

Abstract


ABSTRAKTujuan dari penelitian ini adalah untuk menghasilkan produk LKPD berbasis Discovery Learning yang valid dan praktis. Penelitian ini menggunakan model model 4-D rancangan Sivasailam Thiagarajan (1970) yang memiliki empat tahap: define, design, development, dan disseminate. Namun, penelitian ini hanya mencapai tahap development. Penelitian ini dilakukan di SMAN 1 Cihaurbeuti. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas XII MIPA SMAN 1 Cihaurbeuti. Instrumen pengumpulan data yang digunakan yaitu angket validasi ahli media, angket ahli materi dan angket respon peserta didik. Untuk menguji validitas dilakukan kepada 4 validator ahli yaitu, 2 validator ahli materi dan 2 validator ahli media. Uji kepraktisan dilakukan kepada 31 siswa kelas XII MIPA SMAN 1 Cihaurbeuti. Produk LKPD yang dikembangkan telah divalidasi oleh ahli media dan ahli materi. Hasil validasi ahli media mencapai 91% dengan kriteria sangat valid, ahli materi mencapai 91% dengan kriteria sangat valid, dan uji kepraktisan mencapai 81% dengan kriteria sangat praktis. Berdasarkan hasil validasi ahli dan uji kepraktisan, produk yang dikembangkan ini dianggap sangat valid dan praktis.

Full Text:

PDF

References


Ariani, D., & Meutiawati, I. (2019). Jurnal Phi Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik ( LKPD ) berbasis discovery learning pada materi. 5(1), 14–20.

Herviani, W., Hartoyo, A., & Bistari. (2020). Pengembangan Lkpd Berbasis Discovery Learning Pada Materi Tekanan Hidrostatis. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Khatulistiwa, 21(1), 1–9.

Kristyowati, R. (2018). Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) IPA Sekolah Dasar Berorientasi Lingkungan. Prosiding Seminar Dan Diskusi Nasional Pendidikan Dasar 2018, 282–287.

http://journal.unj.ac.id/unj/index.php/psdpd/article/view/10150

Kurniawan, A. W., & Slamet, H. W. (2018). Analisis kesulitan siswa dalam pembelajaran matematika pada materi peluang kelas X SMK Muhammadiyah 4 Surakarta tahun ajaran 2016/2017. Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Maghfiroh, M., Indiati, I., & Rahmawati, N. D. (2019). Analisis Pemahaman Konsep Matematis Siswa Dalam Pembelajaran Dengan Pendekatan Etnomatematika. Senatik, 421–429. http://conference.upgris.ac.id/index.php/senatik/article/view/89

Nurhayati, D., Rahmawati, D., & Farida, N. (2021). Pengembangan Media Pembelajaran Matematika Berbasis Android Pada Materi Segi Empat Dan Segitiga Siswa Kelas Vii Smp Negeri 2 Labuhan Maringgai. EMTEKA: Jurnal Pendidikan Matematika, 2(1), 11–24. https://doi.org/10.24127/emteka.v2i1.731

Sugiman. (2015). Peran guru matematika dalam mewujudkan siswa yang konstruktif melalui pemecahan masalah. Seminar Nasional Matematika Dan Pendidikan Matematika UNY, November, 9–18.

Zakiah, N. E., Fatimah, A. T., & Sunaryo, Y. (2020). Implementasi Project-Based Learning Untuk Mengeksplorasi Kreativitas Dan Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis Mahasiswa.Teorema:Teori Dan Riset Matematika, 5(2), 286. https://doi.org/10.25157/teorema.v5i2.4194

Zakiah, N. E., Sunaryo, Y., & Amam, A. (2019). Implementasi Pendekatan Kontekstual Pada Model Pembelajaran Berbasis Masalah Berdasarkan Langkah-Langkah Polya. Teorema: Teori Dan Riset Matematika, 4(2), 111. https://doi.org/10.25157/teorema.v4i2.2706


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Program Studi Pendidikan Matematika
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Universitas Galuh